Company Introduction
      
        PT. Swanish Boga Industria ( Swanish ) memfokuskan dan membangun kemampuan untuk menjadi produsen makanan yang bermutu tinggi dan mengutamakan kepuasan konsumen. Swanish berkomitmen terus meningkatkan kualitas produk dan menciptakan varian produk yang menarik, bergizi, dan menyehatkan konsumen.
      
     
    
      Primary Responsibility
        
          Berperan aktif dalam proses pengambilan data-data riset.  
	Melakukan penyusunan metode dan strategi riset yang dilakukan. 
	Mampu berkomunikasi dan terkait dengan orang banyak serta teliti dalam melakukan suatu analisa. 
	Berperan aktif untuk menunjang data management dengan kemampuan analisa dan reporting yang baik
        
 
     
    
      Qualification
        Qualification
        
          
Pendidikan minimal D1 
	Pengalaman minimal 2 tahun 
	Dapat bekerja dalam team 
	Mengerti pemrograman, trouble shouting 
	Mampu mengoperasikan computer dengan cepat 
	Menyukai pekerjaan menganalisa data
         
     
  
    Informasi lebih lanjut
    
      
        
        
      
      
        
          | Bidang Pekerjaan | 
          Status Kepegawaian | 
        
        
          | 
              Data Analysis
           | 
          
              Full-Time
              
           | 
        
        
          | Pendidikan Terakhir | 
          Gaji | 
        
        
          | 
              -
           | 
          
              -
           | 
        
        
          | Tingkat Jabatan | 
           | 
        
        
          | 
              -
           | 
          
              -
           | 
        
      
    
      
   
    
      Powered By