Interview Berdasarkan Sektor Industri
Info pertanyaan dan jawaban interview untuk Management Product / QC!

PT Bakrie Pipe Industries
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
Rating
- 2.4
- Mudah
Manufaktur ·Kimia 5 Interview
BEST"saya mendapatkan perusahaan ini dari rekomendasi Kampus, interview mengalir lancar, tidak ada tes tambahan, dan..."
- Pertanyaan dan Materi Interview
- dalam lima tahun kedepan bagaimana anda melihat masa depan anda?

PT Semen Padang (Persero)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
Rating
- 3.0
- Sedang
Manufaktur ·Kimia 20 Interview
BEST"Proses interview terdiri dari beberapa tahapan, test tertulis termasuk tes poyensi akademik dan tes terkait jurusan...."
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Tes potensi akademik dan tes terkait jurusan, interview mengenai oengalaman berorganisasi ketika kuliah, latar belakang pendidikan, pengalaman kerja jika ada

BEST"Mudah, sangat mudah.Tidak ada ketegangan yang tercipta dalam ruang interview."
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Produser games melontarkan pertanyaan, Pilih buntut singa atau kepala semut ? Wkwkwkwk