BEST
              "Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir untuk lulusan SMA ataupun SMK"
            
          
          
            - Pro
 
            - 
              Fasilitas yang diberikan perusahaan cukup lengkap. Ada catering, jemputan, tunjangan kesehatan, dan gaji dibayar tepat waktu. Apabila prestasi kerja bagus dapat menjadi staff meskipun bukan lulusan diploma atau sarjana.
            
 
            - Kontra
 
            - 
              Terkadang sebagian senior bersikap senioritas. Harus kuat fisik dan mental. Meeting kurang efektif.
            
 
            - Pesan Untuk Pihak Manajemen
 
            - 
              Harus terus membenahi system dan lebih meningkatkan kualitas SDM di perusahaan.
            
 
          
            Perusahaan ini setelah 1 tahun
              Akan tetap sama. 
            
            Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!