PT Enzym Bioteknologi Internusa
Review PT Enzym Bioteknologi Internusa yang terbaru bersumber dari karyawan dan mantan karyawan PT Enzym Bioteknologi Internusa bersifat anonim.
3.0
stars -
"Perusahaan bagus untuk memulai menjajaki dunia marketing apalagi yang baru lulus sekolah bisa untuk menjadi pengalaman berharga"
Marketing
Benefit bagus, kesejahteraan pekerja diperhatikan, tidak ada senioritas, junior diperlakukan adil, yang pekerja baru maupun lama sama saja