BEST
"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir untuk pemula dan untuk siapa saja yang ingin melanjutkan sekolah"
- Pro
-
Untuk anak muda yang ingin tantangan dan menambah wawasan. Menantang semua cobaan yang ada di atas kapal demi menjadi insan yang lebih baik, berwibawa dan bijaksana.
- Kontra
-
Gaji kurang, kesehatan anak buah kurang, asuransi tidak menjamin, tidak ada safety first.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Utamakan kesejahteraan pegawai untuk berkembangnya anak buah kapal yang sedang berlayar
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Tidak merekomendasikan perusahaan ini.