BEST
              "Perusahaan yg bagus untuk fresh graduate yg masih blm banyak pengalaman"
            
          
          
            - Pro
 
            - 
              benefit untuk kesehatan, memberi kesempatan kepada fresh graduate untuk mencari pengalaman sebanyak2nya, perusahaan masih berkembang
            
 
            - Kontra
 
            - 
              banyak mencari karyawan yg bukan dari sarjana kebanyakan dari lp3i, info lowongan hanya sedikit yg dipublikasikan, karyawan berada di dalam 2 perusahaan yg berbeda sehingga membingungkan saat bekerja. tidak adanya slip gaji perusahaan, lembur jg tidak ada kompensasi, status karyawan tidak jelas (tetap / kontrak)
            
 
            - Pesan Untuk Pihak Manajemen
 
            - 
              manajemen terbuka dalam menilai hak karyawan, status karyawan jg harusnya lebih jelas (tetap / kontrak), lebih simplify dalam business process
            
 
          
            Perusahaan ini setelah 1 tahun
              Akan tetap sama. 
            
            Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!