
BEST"Kekeluargaan dan ketenangan dalam hal finansial ketika bekerja di perusahaan ini"
- Pro
- Benefit lengkap, Gaji Ok, Asuransi ada, overall ok antar gaji dan pekerjaan, so overall ok
- Kontra
- masih konvensional, dan karir kurang bagus, masih kurang modern dalam hal teknologi dan informasi

BEST"Untuk kapasitas bintang 4 hotelnya kurang punya fasilitas olah raga dan tempat main anak anak"
- Pro
- gaji normal anter jemput ada seragam di sediakan makanan disediakan temen temen ok, area luas, parkiran cukup
- Kontra
- bos goblok aja masih dipertahankan, jadi kasihan sama GM dan staff yang lain

PT Kawasan Industri Jababeka Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Bangunan·Konstruksi 6 Review
BEST"Perusahaan yang bagus untuk yang ingin mengembangkan diri tentang kompetensi kawasan industri"
- Pro
- Benefit kesehatan lengkap, kesempatan pengembangan karir terbuka bagi karyawan karena dalam masterplan pengembangan perusahaan cukup banyak
- Kontra
- diatas 50% karyawan merupakan karyawan lama yang terbawa pola kerja lama, generasi milenial mungkin kurang cocok.

BEST"Untuk lulusan fresh graduate SMK Teknik Bangunan biasanya menjabat sebagai Drafter yang pekerjaanya menggambar teknik dan untukn S1 Sipil biasanya dibutuhkan lulusan Sipil yang ngerti hidrologi dan hidrolika atau istilahnya Sipil Air atau Sipil Basah karena sebagian besar proyeknya adalah masalah infrastruktur dan pengendali banjir
Perusahaan ini sangat sering dapet pekerjaan diluar jawa untuk kebutuhan survey dan mencari data proyek dan hal ini merupakan salah satu hal yang sangat saya suka karena kerja di lapangan sekalian explore indonesia sangat cocok buat jiwa petualang
Perusahaan sangat fleksibel sekali dalam urusan apapun, karena masih ada nuansa kekeluargaan jadi kendala apapun bisa di obrolin
Oia satu lagi yang bikin saya tenang dan terasa comfort zone banget karena kita bisa ibadah shalat dhuhur dan ashar di masjid deket kantor, selain kerja dapet ibadanya juga bro..."
- Pro
- Budaya kerja enak buat yang mau nyari pengalaman, Dapet Tunjangan Kesehatan, Asuransi, JHT (tergantung masa kerja), Transportasi, Mess, Bonus Tahunan, THR dan Ongkos Mudik
- Kontra
- Kebijakan kantor yang berubah-ubah sedikit mengganggu produktifitas kerja, tidak ada pelatihan untuk karyawannya sebagai sarana meningkatkan skill, tidak ada liburan kantor

BEST"Perusahaan Consulting yang bagus untuk freshgraduate, cocok untuk mencari pengalaman baru dan memperluas koneksi."
- Pro
- salary yang lumayan untuk freshgrad, sering site visit, suasana kerja kekeluargaan, kesehatan lumayan,
- Kontra
- load kerja tinggi., sistem absensi masih manual, lembur dihari libur,kesejahteraan masih kurang baik

BEST"Perusahaan yang baik untuk mempelajari dan menemukan hal-hal baru, terutama bagi lulusan baru."
- Pro
- Benefit lengkap karena notabene adalah anak dari BUMN. Rekan kerja dan lingkungan kerja nyaman. Rekan kerja dapat memberikan insight-insight baru. Perusahaan sangat pengertian kepada pegawai.
- Kontra
- "Kecepatan lari" antar divisi tidak seimbang dan kurangnya koordinasi, sehingga kerap kali terkesan tidak ada koordinasi.

BEST"tempat kerja yang cukup bagus untuk mengawali karir sebagai fresh graduate"
- Pro
- akan banyak pelajaran yang dipelajari bagi tenaga kerja pemula terutama fresh graduate. Serta tantangan baru karena merupakan konstruksi untuk proyek pertama di indonesia
- Kontra
- untuk tenaga kerja kontrak tidak banyak kesempatan untuk naik jabatan. Kebanyakan kenaiakan posisi dilakukan untuk pekerja tetap dari wika atau tokyu

BEST"Perusahaan yang handal dibidang konstruksi dan mamapu menolahnyan dengan tepat sasaran dan waktu yang telah ditentukan."
- Pro
- Perusahaan yang handal dibidang konstruksi ,dan selau tepat dalam pengerjaan yang tepat waktu
- Kontra
- atasan tidak serta peduli terhadap para pekerja yang berada di posisi jabatan terbawah.

BEST"Perusahaan yang menyejahterakan karyawannya hingga hari tua, perusahaan yang benefit, salah satu perusahaan kontruksi besar"
- Pro
- Segala fasilitas karyawan terpenuhi dengan sangat baik, kesejahteraan karyawan pun terjamin dalam berbagai segi
- Kontra
- Kurangnya sikap kekeluargaan, ada beberapa orang yang mengurusi kehidupan pridadi rekan kerjanya, jika ada kesalahan selalu melemparkan kepada pihak lain

BEST"perusahaan yang baik utk memulai karir dibidang kontruksi bangunan / kontraktor."
- Pro
- cocok utk pemula yang baru belajar memasuki dunia kerja, karena akan diajari oleh pimpinan yang baik.
- Kontra
- mohon utk memperhatikan kesejahteraan karyawan, karena karyawan pun perlu juga di hargai utk kepentingan bersama