
BEST"Menerima fg yg memang belum berpengalaman dan switch career, cocok bagi yg ingin memulai karir di bidang IT"
- Pro
- Culture tergantung user, kebetulan sy dpt user & teman2 yang baik dan mau mengajari. Cocok untuk memulai karir di bidang IT
- Kontra
- Career path kurang jelas, dengar2 gaji sbg kartap tidak terlalu tinggi pdhl clientnya besar2

BEST"Perusahaan yang bagus bagi fresh graduate untuk memulai karir di dunia IT yang dapat membuka banyak peluang bagi pengembangan diri"
- Pro
- Adanya tunjangan kesehatan yang dapat dimanfaatkan , budaya dan lingkungan kerja yang cocok untuk anak muda
- Kontra
- Jenjang karir yang kurang, Keputusan manajemen yang kurang informatif dari atas ke bawah, Tidak adanya uang tambahan jika lembur

BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir dan mengasah skill komunikasi"
- Pro
- Jenjang karir luas dalam berbagai projek yang tersedia dari jabatan rendah ke tertinggi
- Kontra
- kontrak kerja kurang jelas sehingga karyawan merasa kurang aman untuk brtahan dalam perusahaan

BEST"Perusahaan minim benefit, dengan pemotongan yang besar, padahal kabar dari perusahaan yang di tempatkan itu kita di gaji besar, cuma pemotongan nya melebihi gaji sendiri"
- Pro
- Di tempatkan di perusahaan bonafide, banyak pengalaman dan ilmu yang di dapat, rekan kerja placement yang mendukung kemajuan karyawan
- Kontra
- Gaji kecil dengan potongan outsource besar, tidak ada bpjs kesehatan, ketenagakerjaan, lembur, pph21,

BEST"suka dan duka Pengalaman kerja di IT service Centre selama kurang lebih 2 tahun."
- Pro
- cocok untuk mencari ilmu, dan lingkungan kerja masih lumayan kondisif. dan jika ada masalah di project. masih bisa membackup
- Kontra
- gaji masih blum memenuhi ekspetasi, project yang diberikan masih tergolong kecil, potongan BPJS dan DLL lumayan besar

BEST"it consultant bergerak di bidang perbankan dan lain lain"
- Pro
- kerja enak, jam flexible, team bersahabat dan kerjasama antar team bagus, baik untuk yang menuntut ilmu
- Kontra
- management buruk, kandang suka lembur, harus extra bersabar

BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karier dalam bidang IT Service Management, Enterprise Architecture, dan Project Management"
- Pro
- kesempatan belajar di sebuah project besar, selalu terbuka untuk pengetahuan dan training - training yang baru untuk mendukung kerja
- Kontra
- Lembur tidak ada bayaran (cukup makan malam dan transportasi pulang), insentif bonus yang tidak sesuai dengan janji awal, dll.

BEST"perusahaan yg bagus untuk jam kerja yg flexibel, mengembangkan skill dan mental."
- Pro
- jam kerja bebas tidak ada absen bagi IT consultant dekat dengan pusat kota
- Kontra
- kenaikan gaji kurang baik asuransi kurang baik platformnya kecil peraturan management yg baru membuat banyak karyawan yg resign.

BEST"Perusahaan IT besar yang sedang merintis di pasar Indonesia. Baik untuk yang sudah berpengalaman"
- Pro
- Benefit kesehatan cukup baik terutama jika sudah permanen. Load pekerjaan tidak terlalu berat Ada reward tambahan
- Kontra
- Budaya jepang terlalu melekat. Budaya jepang berorientasi kepada proses, bukan hasil. Berbeda jika sebelumnya bekerja diperusahaan Western

BEST"Perusahaan yang cocok untuk fresh grad mencari pengalaman dan juga mencari ilmu soal dunia digital seperti design, web, SEO, socmed, dll."
- Pro
- Teman-temannya asik dan ngga ada senioritas. Pekerjaan sudah diatur setiap harinya akan melakukan apasaja sehingga bisa mengikuti ritme pekerjaan sertiap harinya.
- Kontra
- Sulit untuk mengungkapkan pendapat kepada atasan dan salary susah untuk naik walaupun sudah bekerja lebih dari satu tahun.