
BEST"Perusahaan yang cukup berpengalaman untuk karir jangka panjang dan bagus untuk fresh graduate."
- Pro
- Untuk fresh graduate sangat rekomendasi karena banyak pengalaman yang didapatkan, lingkungan kerja yang saling bantu dalam peningkatan kualitas pekerjaan.
- Kontra
- Sangat jarang tapi sesekali harus siap keluar dari zona tanggung jawab masing-masing yang kadang bisa bermanfaat buat karyawan kadang merugikan.

PT Teknologi Kreasi Anak Bangsa (UrbanIndo)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Komputer·IT 13 Review
BEST"Good company, Bad management. Contoh perusahaan yang nyaman untuk bekerja, tapi tidak untuk waktu yang lama. Karena tidak banyak yang bisa didapat kecuali ilmu."
- Pro
- Perusahaan yang baik untuk belajar mengenai dunia digital. Semua orang terbuka untuk sharing mengenai ilmu dan pelajarannya. Tidak terlalu mengekang lewat aturan, sehingga bisa berkembang dengan bebas.
- Kontra
- Manajemen buruk. Fasilitas kesehatan buruk. Kesejahteraan buruk. manajemen kerap melupakan kewajiban yang harus diberikan untuk karyawan. Sering berjanji, tapi tidak dilaksanakan kalau tidak diingatkan.

BEST"Perusahaan yang cukup bagus, dikarenakan menyediakan service provider yang unggul , sehingga banyak client yang mencari service provider seperti vesperia. Sangat baik bagi orang yang ingin mencari pekerjaan dan butuh uang"
- Pro
- Saya sangat suka dengan lingkungan kerja yang ada di vesperia karena sangat hommy dan berisi dengan orang orang yang ramah.Jam kerja fleksibel
- Kontra
- Perlakuan yang didapat terkadang kurang adil atas apa yang sudah dikerjakan. Seperti permasalahan gaji

BEST"bagus untuk bekerja di rumah. kerja di rumah berarti semua kendala harus dicari sendiri penyelesaiannya y bro"
- Pro
- baru berdiri belum ada apa apa si. tapi lu akan belajar cukup banyak disini. namanya juga perusahaan IT. jadi lu bakal belajar terus lah
- Kontra
- belajar dari rumah y kalau niat kerja tapi ternyata kerjaan ga kelar juga bisa dibilangin ga niat kerja lo hahaha

BEST"Perusahaan yang bagus untuk belajar dan memulai karir bagi pemula"
- Pro
- Lingkungan kerja baik, tunjangan standar (BPJS kesehatan, uangmakan, transport), jam pulang teng go kecuali ON SITE.
- Kontra
- Cukup sulit untuk naik gaji, tidak ada uang lembur (ON SITE), sistem kontrak kurang jelas.

BEST"Unique in a Little Company, Tentang Perusahaan Kecil yang Tak Disangka-sangka"
- Pro
- Kesempatan dapat ilmu yang banyak, karyawan yang jumlahnya nggak terlalu banyak jadi bikin kondusif, budaya perusahaan yang kekeluargaan dan friendly.
- Kontra
- Gaji dan tunjangan, kantor yang "terpencil", standar operasi dan sistem yang belum sesempurna perusahaan besar, manajemen dan keterbukaan perusahaan yang minim.

BEST"Lingkunagn sangat nyaman dan sangat kekeluargaan. fasilitas hiburan di kantor"
- Pro
- Pegawai akan sangat nyaman di lingkungan kerja dan di beri kebebasan dalam bekerja. manager yang care
- Kontra
- 1. non BPJS 2. benefit yang kurang 3. tidak melihat lulusan apa 4. kantor yang kecil 5. sistem manajemn pegawai yang kurang

BEST"Anak Perusahaan yang mempunyai induk yang sangat kuat dan mempunyai modal yang besar"
- Pro
- Benefit perusahaan,asuransi kesehatan.lingkungan kerja yang nyaman.mempunyai rekan kerja yang kompak dan bisa diandalkan.
- Kontra
- Kurang memperhatikan kesejahteraan karyawan dan kalau lembur tidak pernah dibayar.Setelah perusahaan tutup karyawan dibiarkan begitu saja tanpa ada kejelasan dari pimpinan.

Comlabs Institut Teknologi Bandung (ITB)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Komputer·IT 2 Review
BEST"Perusahaan yang bagus untuk menggali ilmu dan mendapatkan pengalaman di bidang IT khususnya sebagai posisi asisten instruktur pengembangan aplikasi web maupun android"
- Pro
- Lingkungan yang sangat mendukung untuk mengembangkan karir di bidang IT khususnya untuk memperdalam minat serta bakat pengembangan aplikasi web dan android
- Kontra
- Hanya pada saat jadwal tertentu saja dibutuhkannya asisten instruktur pelatihan pengembangan web maupun android

BEST"Perusahaan IT konsultan, menangani rekayasa perangkat lunak, ERP, HRMS, service suport dll"
- Pro
- untuk freshgraduate sangat disarankan terlebih banyak pengalaman kerja yg ada di sini, dan juga ada senior-senior yg berwawasan luas, tidak lupa untuk benefit jalan-jalan keluar negeri.
- Kontra
- Sangat tidak terkontrol job desc yg di berikan, SDM yg masih sedikit. Project Manager sering push ke bawahan secara tiba-tiba jika customer mengalami trouble. Tidak adanya insetif uang bonus, THR tahunan dll