
BEST"Tidak cocok untuk jangka panjang apabila fresh graduate, disarankan untuk menanbah pengalaman dan koneksi saja"
- Pro
- Suasana kerja yang sangat kekeluargaan, semua divisi sangat helpful dan tidak kaku. Politik kantor cukup terasa
- Kontra
- Kurang menjanjikan untuk fresh graduate yang ingin punya jenjang karir yang lebih tinggi di perusahaan ini. Sebaiknya hny untuk cari pengalaman dan koneksi.

BEST"perusahaan yang bagus untuk pengenmbangan skill, culture perusahaan bagus, tempat belajar yg bagus"
- Pro
- culture perusahaan bagus, sistem kerja bagus, jobdesc jelas, lingkungan & partner kerja nyaman, event perusahaan seru seru, jenjang karir lumayan
- Kontra
- kompensasi dan benefit yang didapatkan kurang sepadan dengan pekerjaan yang dilakukan, work life tidak balance

BEST"perusahaan yang bagus untuk mengawali pengalaman untuk anak muda/fresh graduates"
- Pro
- cocok untuk anak muda untuk mengasah skill dan kemampuannya, gaji dan tunjangan yang cukup memuaskan
- Kontra
- jenjang karir sulit, sulit mengutarakan pendapat ketika mempunyai ide dan inovasi kepada atasan

BEST"Perusahaan Retail - Distributor Handphone & Aksesoris di Indonesia (Sellular Group)"
- Pro
- - Lingkungan kerja yang baik - Cocok untuk fresh graduate - Sudah ditunjang sistem yang sangat baik
- Kontra
- - Tidak ada lembur jika dinas sampai malam - Kurangnya perhatian Manajemen terhadap karyawan yang berprestasi

BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karier di bidang Sales dan Marketing karena banyak peluang terbuka"
- Pro
- Proses rekrutmennya simple tidak banyak test yang harus dilalui untuk bekerja di perusahaan ini dan perusahaan memberikan kebebasan bagi karyawan untuk memperoleh keuntungan langsung dari penjualan produk perusahaan
- Kontra
- Diperlukan mental yang kuat karena akan banyak mendapatkan tekanan kerja dan mesti bisa berpikir mandiri dan kreatif mencari cara untuk bisa mengejar kekurangan terget

BEST"Perusahaan yang bagus dalam mengawali karier dan sarat pengalaman kerja yang penuh tantangan yang membangun"
- Pro
- budaya kerja sangat cocok untuk anak muda yang mencari tantangan, belajar problem solver, kreatifitas, dan wawasan keilmuan sesuai dengan keahliannya
- Kontra
- gaji dan tunjangan yang cukup dan tidak berlebihan. perlu perhatian bagi karyawan yang didaerah untuk merasa ikut andil dalam perkembangan perusahaan

PT Kimia Farma Trading & Distribution
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Ritel·Distribusi 7 Review
BEST"Perusahaan BUMN Farmasi yang sangat baik.Perusahaan berkembang sangat baik dan menjadi leader di bidangnya."
- Pro
- Cocok untuk anak muda untuk mengembangkan skill. Peningkatan dan pengembagan kemampuan apoteker dalam bidang marketing dan bisnis.
- Kontra
- Perlakuan terhadap junior kurang baik. Penyesuaian gaji dengan beban kerja kurang berimbang. Masa kerja tidak diperhitungkan.

BEST"Salah satu perusahaan lokal yang menerapkan work-life balance, serta kedisiplinan yang baik."
- Pro
- BPJS, BPJS TK, Bonus 1x dalam 1 tahun, THR Prorate (termasuk untuk karyawan yang masih dalam tahap training), Budaya Perusahaan yang baik.
- Kontra
- Untuk sementara tidak ada lahan parkir karena sedang pembangunan, jadi parkir di luar dan perlu bayar sendiri (untuk level staff & non staff)

BEST"Perusahaan bagus untuk karyawan yang ingin bekerja santai, cocok untuk karyawan yang memiliki keluarga,"
- Pro
- kerja nya santai gak begitu ada tekanan kerja, ada tunjangan kerajinan, tidak diwajibkan lembur, bahkan terbilang gak ada lembur, sekalipun ada gak diwajibkan lembur.
- Kontra
- tidak ada jenjang karir untuk IT Support, kenaikan gaji yang kecil, tidak ada bonus tahunan,kurangnya support dan kedekatan antara bos dan staff.

BEST"perusahaan yang baik untuk belajar retail yang sangat kompleks, dari PO sampai display di toko"
- Pro
- Kesehatan rawat jalan BPJS, rawat inap pakai asuransi beda, saat itu Hanwa ada DPLK juga, jadi untuk tunjangan lumayan bagus di perusahaan ini
- Kontra
- setiap akhir bulan bakal lembur untuk closingan, pernah sampai jam 12 malam. tdk ada uang lembur, hanya dikasih makan dan transport