BEST"perusahaan yang bagus untuk mengawali karir di bidang IT, baik untuk fresh graduate atau senior"
- Pro
- benefit yang berikan cukup lengkap asuransi kesehatan pribadi,tunjangan parkir kendaraan. suasana kerja baik. jam masuk yang cukup baik.
- Kontra
- sulit mengutarakan pendapat ke atasan. penyesuaian gaji yang kurang transparan dalam point-point penilaian. jenjang karir kurang begitu diperhatikan bagi yang ingin naik jabatan.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir di bidang Information Technology."
- Pro
- Benefit kesehatan yang diberikan lengkap, ada asuransi untuk Pribadi juga. Budaya perusahaan sangat cocok untuk anak muda yang mencari tantangan dan pengembangan skill.
- Kontra
- Tidak adanya jenjang karir sehingga sulit untuk maju. Gaji dan tunjangan yang diberikan juga kurang sepadan dengan Posisi dan Pekerjaan.
BEST"Perusahaan ok, peluang untuk projek-project IT sangat besar, Kerjasama tim ok"
- Pro
- Lingkungan dan rekan-rekan kerja sangat mendukung satu sama lain. tingkatkan kualitas komitmen manajemen terhadap perusahaan
- Kontra
- konsentrasi dan fokus manajemen terhadap perusahaan dinilai kurang sehingga membuat karyawan bingung dan kurang TRUST
BEST"Salah satu Perusahaan penghasil oleochemical dan minyak sawit terbesar di indonesia"
- Pro
- Benefit mesh, makan, uang inap. transportasi dan tunjangan kesehatan dan ketenagakerjaan, dan prestasi
- Kontra
- Adanya perbedaan perlakuan dari outsorscing, karyawan tetap dan staff sehigga kultur budaya beragam sehingga diperlukan mental yang kuat
BEST"Perusahaan Bergerak di IT Solutions, Big Data, Datacenter, Service & Maintenance, dan Hardware"
- Pro
- Claim Parkir dan Bensin Cepat, Ada Voucher Taxi juga. Ruang Kerja Nyaman dan Parkiran Gratis
- Kontra
- Kurang komunikasi antara Atasan dengan Bawahan, Sehingga bawahan masih bingung untuk mulai kerja seperti apa.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karier terutama untuk fresh graduate di bidang marketing dan membuka banyak peluang."
- Pro
- Perusahaan yang bagus untuk mengawali karier terutama untuk fresh graduate di bidang marketing dan membuka banyak peluang. sangat kekeluargaan, mengajari kita bekerja, tidak kaku.
- Kontra
- lembur terus untuk tender, jaman saya tidak ada komisi, small company, project hanya semangat bila dari manajemen kalau kita inisiatif sendiri sangat pilih-pilih berhubung modal terbatas, manajemen hanya lihat orang yang dikenal baik saja.
BlackBerry Innovation Center (BBIC) Institut Teknologi Bandung (ITB)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 2.7
Komputer·IT 3 Review
BEST"Perusahaan yang bergerak di bidang IT Services terutama Smart City."
- Pro
- Memperbanyak relasi, jam kerja fleksibel, brand ITB, uang perjalanan ada, dan mengenal konsep baru.
- Kontra
- Kurang professional, beban kerjaan berat, sistem tidak jelas, tidak ada karir, dan tim sedikit.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk belajar dan memulai karir karena senior seniornya baik baik dan ga pelit ilmu"
- Pro
- benefit mendapatkan asuransi kesehatan, kalau sakit bisa dirembes dan dibayarnya pun tidak pernah telat dan birokrasinya mudah
- Kontra
- lembur tidak mendapatkan insentif, kurang memakai technology terbaru dalam pengerjaan project sehingga skill karyawan berkutat di itu itu saja
BEST"perusahaan yang baik hanya saja semua tumpang tindih, dan selalu terburu-buru, waktu bekerja yang baik karena di harapkan tidak lembur. Hanya saja kadang senior masuk jam kerja sesuka hati."
- Pro
- gaji yang baik, tunjangan yang banyak, lebur yang di hitung secara adil. ada fasilitas ibadah. tidak kaku dalam berpakaian.
- Kontra
- senioritas sangat tinggi, saling menghindari pekerjaan. kadang suka mengkoreksi gaya berpakaian junior, padahal bukan HRD. pekerjaan kadang tinggi untuk junior tpi senior asik nonton youtube.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mencari pengalaman di awal karir. Tapi perusahaan yang buruk untuk sekedar mencari gaji dan pengalaman secara menyeluruh."
- Pro
- Masuk ke CV dapat mengerjakan projek ERP, HRIS, CRM dan beberapa aplikasi yang sejenisnya untuk klien-klien yang cukup ternama.
- Kontra
- Tidak ada BPJS kesehatan dan BPJS ketenagakerjaan untuk karyawan dengan status kontrak berbayar. Pemberian gaji seringkali terlambat dan tidak sesuai dengan kesepakatan kontrak kerja di awal. Adanya penahanan ijazah untuk bidang kerja terkait yang menunjukkan ketidakpercayaan dan penahanan perusahaan kepada karyawannya. Pajak dibayar mandiri oleh karyawan, tidak ditanggung oleh perusahaan.