BEST"Penuh tantangan dan bertemu banyak klien sehingga karyawan dapat menambah ilmu dan relasi"
- Pro
- Benefit dari perusahaan adalah tantangan dari proyek yang selalu unik dan sulit, sehingga menuntut kita cepat belajar dan adaptasi
- Kontra
- Ready for single fighter, siapkan mental dan keuangan dengan segala kemungkinan. Mental baja, belajar sendiri.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mencari pengalaman kerja dan mengasah kemampuan"
- Pro
- Cocok untuk pribadi muda yang sedang mencari pengalaman kerja dan mengasah skill/ kemampuan.
- Kontra
- Jam kerja yang sangat padat termasuk lembur, tetapi tidak ada benefit, insentif maupun bonus untuk setiap keberhasilan project.
BEST"Baik untuk pekerja dengan Level Freshgraduate sebagai awal pengembangan karir"
- Pro
- Baik untuk perkerja dengan Level Freshgradate karna ditunjang dengan peralatan yang sudah memadai sehingga memudahkan untuk bekereja
- Kontra
- LAMBANNYA KENAIKAN POSISI DAN GAJI, TUNJANGAN YANG MINIM,SERTA KURANGNYA KEBERSAMAAN ANTAR PEGAWAI,Tempat kerja dengan Fasilitas yang masih minim
BEST"PT Definit (definit.asia) sangat handal dalam mengatur keuangan perusahaan terutama yang mengalir ke pegawai."
- Pro
- Seperti review lainnya. Cukup baik mengatur waktu kerjanya, melebihi buruh pabrik. Buruh pabrik kerja melebihi jam diberi upah sesuai UU TK. Posisi serabutan, tidak ada namanya jobsdesc.Ini membuat pegawai tambah wawasan & ilmu.Pegawai dibatasi ruang geraknya, tidak boleh ibadah di luar, makan di luar.
- Kontra
- Jebolan definit.asia (PT Definit) ada yang kerja di transparancy inter. Indonesia. Kantornya nempel sama rumah.
BEST"Perusahaan yang bagus untuk pemula yang ingin belajar bekerja under pressure dan proses produksi, untuk bagian design sangat mendukung ide kreatif"
- Pro
- Perusahaan konsekuen pada sistem waktu penggajian, penjualan cukup baik,aktivitas tinggi dan karyawan yang sudah teratur pembagian tugasnya
- Kontra
- Kurangnya penghargaan pada karyawan, peraturan yang tidak reasonable pada karyawan produksi, kurangnya evaluasi pada karyawan sehingga banyak kecemburuan masalah gaji
PT Jayanata Kosmetika Prima (Jayanata Beauty Plaza)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 2.0
Pelayanan 2 Review
BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir karena bersifat kekeluargaan dengan brand brand internasional."
- Pro
- Uang transport dan uang makan yang cukup tinggi, ada perjalanan dinas, dan kesempatan bertemu principle dari luar negeri. Mendapatkan BJS & BJTK.
- Kontra
- Potongan-potongan yang tinggi untuk sakit maupun izin. Gaji Pokok yang sangat kecil, besarnya gaji bergantung pada komisi. Family owned company, pengambilan keputusan yang cukup lama untuk setiap case. Jika bekerja sabtu-minggu hanay diganti satu hari.
BEST"tidak ada jenjang karir, banyak tekanan dan perintah yang tidak sinkron dan tidak diimbangi dengan anggaran yang memadai"
- Pro
- banyak relasi karena sering bekerja lintas sektoral, kadang ada perjalanan dinas tapi tidak sering
- Kontra
- koordinasi tidak jelas, terlalu banyak bos, administrasi yang ribet, terlalu kaku dengan sistem
BEST"Perusahaan ini bagus untuk menunjang karir dalam bekerja. banyak pelajaran yang dapat diambil."
- Pro
- Keuntungannya karyawan dapat mengambil ilmu yang banyak, menambah pengalaman dalam bekerja, dan dapat menjadi tumpuan alam hidup
- Kontra
- jaminan kesehatan tidak ada. fasilitas lainnya untuk karyawan juga tidak mumpuni seperti perhitungan lembur untuk karyawan
BEST"Perusahaan yang sayang bagus dalam mengawali karir di bidang mechanical electrical ."
- Pro
- Selalu kantor selalu rapih dan kerjanya semangat .dan orang orangnya ramah ramah Tidak sombong
- Kontra
- Gaji selalu di undur .gaji di potong 100 rb buat koprasi.komputernya jadul.tidak dapat uang kontrakan
BEST"Perusahaan yang memberikan jasa konsultasi pendidikan internasional yang cukup profesional, mulai dari konsultasi sampai pelaksanaan pendidikan di Luar Negeri."
- Pro
- Sangat cocok untuk jiwa muda yang ingin mencari tantangan tantangan baru dengan sistem kerja yang terus berinovasi
- Kontra
- Job description yang kurang jelas sehingga terkadang terlalu banyak pekerjaan terkadang kurang pekerjaan, waktu kerja yang tidak pasti dan mengikuti pekerjaan.