BEST"Perusahaan yang cukup baik jika untuk memulai karir dari bawah"
- Pro
- Gaji di atas rata rata, tunjangan besar, gedung nyaman, fasilitas memadai, gaji tepat waktu
- Kontra
- No work life balance, kerja sampai hari sabtu, SOP belum jelas, kurangnya nilai etis, kurangnya kompetensi karyawan, kontrak kerja telat diterima
BEST"Perusahaan yg bagus untuk awal memukai karir, sebagai batu loncatan"
- Pro
- Waktu kerja nya enak, tidak terlalu kaku. Tidak ada lembur, pulang kerja ontime
- Kontra
- Tidak ada uang lembur, tidak ada bpjs. Tidak ada jenjang karir. Tidak ada bonus
BEST"Perusahaan yang cukup bagus dalam bidang retail High End Furniture and Accessories"
- Pro
- Brand Furniture banyak sehingga bisa belajar, networking ke jejaring high end class, lingkungan ramah, reward oke apabila dapat mencapai target tahunan (komisi dan travel reward)
- Kontra
- Kerja shift sehingga weekend masuk, harus standby kapanpun bahkan ketika libur, komisinya tidak besar kalau belum tembus target
BEST"perusahaan yang bergerak dalam bidang information and technologi terutama microsoft"
- Pro
- perusahaan terletak didalam pusat kota jakarta dan transportasi yang mudah seperti busway dan stasiun kereta
- Kontra
- tidak ada lembur dan tunjangan minim fasilitas kerja kurang memadai dan cenderung asal asalan saja
BEST"PERUSAHAAN YANG TIDAK BAGUS UNTUK MELANJUTKAN JENJANG KARIR KARENA TIDAK SESUAI GAJI DENGAN PEKERJAAN"
- Pro
- COCOK UNTUK ANAK MUDA DAN SANGAT TIDAK COCOK BAGI KEPALA RUMAH TANGGA YANG TELAH MEMILIKI TANGGUNGAN
- Kontra
- PERLAKUAN TERHADAP JUNIOR TIDAK ADIL BOS TIDAK ADA ITIKAD BAIK DALAM URUSAN PENGGAJIAN
BEST"perusahaan baru yang sedang merintis manajemen televisi daerah atau lokal"
- Pro
- disediakan tempat tinggal yang layak untuk karyawan dan berada di daerah yang sejuk
- Kontra
- managemen perusahaan belum terkontrol baik karena di pimpin oleh orang yang tidak berlatar belakang media industri televisi
BEST"Perusahaan ini cukup menarik untuk menambah pengalaman kerja dan ilmu pengetahuan"
- Pro
- perusahaan yg bagus utk mengasah pengalaman. Suasana tempat santai. Klien friendly. kekeluargaan didalam maupun diluar tempat kerja
- Kontra
- terkadang sistem kerjanya membingungkan, sulit mengakses slip gaji. Beban kerja kadang melebihi jobdesk masing-masing orang
MRCCC Siloam Hospitals Semanggi
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 2.0
Kesehatan·Farmasi·kesejahteraan 2 Review
BEST"Perusahaan dengan nama besar dan gedung tinggi di pusat jakarta."
- Pro
- Perijinan penelitian yang mudah dan banyak peluang pengembangan keilmuan. Tempat yang baik untuk mengembangkan diri.
- Kontra
- Benefit kesehatan hanya BPJS dan plafond pengobatan yang nilainya sangat kecil. Tidak ada jenjang karir. Kenaikan gaji tahunan berkisar pada 4% (senilai dengan nilai inflasi Indonesia). Peningkatan workload yang tidak memperhatikan keamanan pasien. Sangat profit oriented, nilai-nilai menolong hampir terlupakan.
BEST"Jenjang Karier dan Jam Kerja, tingkat kesejahteraan karyawan bukan hanya yang berada pada level teratas saja"
- Pro
- Masuk kerja jam 9 termasuk, waktu kerja lumayan fleksibel. Diberikan makan pagi, makan siang dan malam. Kekeluargaan cukup baik dan religi.
- Kontra
- 1. Untuk karier tidak bisa cepat berkembang karena termasuk perusahaan keluarga yang sangat mendominasikan pada keluarga dan orang terdekat 2. Untuk posisi kantor di Jakarta tidak terdapat lembur dan itu sangat tidak baik. 3. Jam kerja tidak dikontrol dengan baik
BEST"Membangun mental kuat dan mendorong untuk segera meningkatkan karir. Cukup untuk belajar saja."
- Pro
- BPJS Tenaga Kerja dan BPJS Kesehatan. Insentif apabila lolos audit. Rekan kerja yang cukup friendly, tetapi gap antar departemen sangat terasa.
- Kontra
- Ijazah, Tekanan job yang keras, loyalitas tinggi. Sering lembur tetapi tanpa kompensasi. Lebih manusiawi dengan pegawai.