
BEST"perusahaan yang bagus untuk job seeker yang ingin mempunyai pengalaman di bidang usaha hiburan & F&B"
- Pro
- seluruh atasan dan co-work baik, tidak ada saling sikut antara dengan yang lain dan sistem gaji yang mengukuti upah standart daerah & jelas, selain itu tidak ada diskriminasi berat badan / tinggi badan untuk pekerja
- Kontra
- Target SPH yang tidak masuk akal dan terkesan mewajibkan semua site dengan target tersebut, tanpa melihat keadaan site, untuk beberapa site staff bekerja tidak sesuai dengan jobdesk nya. yang cinema crew kadang back up IHC & sebaliknya

BEST"Perusahaan ritel terbesar se- nasional dan tempat belajar dan berkarya untuk menggeluti dunia ritel"
- Pro
- Kaderisasi dan program training yang mumpuni sehingga potensial menciptakan tenaga ahli dan terampil di bidangnya dengan berbagai macam jenis kualifikasi. Jenjang karir sangat dijunjung professional dan segala macam fasilitas dan tunjangan sesuai jabatan
- Kontra
- Sistem senior-junior yang masih kental dan juga dalam situasi tertentu dapat menciptakan kondisi zona nyaman (comfort zone)

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Pelayanan 11 Review
BEST"Lembaga non Kementrian. Pegawai tetap statusnya PNS, selebihnya menjadi Konsultan atau Tenaga Jasa Lainnya."
- Pro
- Untuk Freshgrad bisa menjadi tolak ukur kehidupan dunia kerja dan bisa memahami sedikitnya work life dalam dunia pemerintahan Indonesia.
- Kontra
- Pastinya ada perbedaan antara PNS sebagai pegawai tetap dengan pegawai non-PNS. Terutama dalam hal peningkatan karir.

BEST"Cocok untuk fresh grad yang ingin menambah portofolio di CV"
- Pro
- Cocok untuk freshgradute yang ingin mendapatkan exposure ke cutting-edge technology dan customer2 besar
- Kontra
- Peraturan perusahaan yang kurang konsisten. serta workload bisa sangat tinggi di waktu tertentu

PT Fast Food Indonesia Tbk (KFC Indonesia)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Pelayanan 59 Review
BEST"Perusahaan yang bagus jika berminat dibidang pelayanan dan juga bergerak dibidang Fast food"
- Pro
- bagi Karyawan harian lepas seperti saya diberikan kesempatan untuk dapat bekerja hampir full time dan bisa mendapatkan gaji dengan maksimal karena dihitung berdasarkan jumlah datang perhari. untuk lingkungan kerja juga sangat mendukung tidak adanya diskriminasi
- Kontra
- waktu istirahat yang terbilang tidak menentu karena berdasarkan banyaknya pelanggan dan juga adanya kewajiban untuk melakukan waktu loyalitas yang dimana akan lebih dari jam kerja yang tertulis di kontrak

BEST"Perusahaan yang bagus harus memberikan keleluasaan bagi karyawannya sehingga pekerjaan menjadi produktif"
- Pro
- Benerfit yang didapat dari bekerja di perusahaan ini adalah pengalaman menjadi bertambah dan jenjang yang didapatkan meningkat
- Kontra
- Perlakuan senior dan junior agak terlalu terjadi senioritas tapi hal itu biasa terjadi di perusahaan dan presentasenya tidak terlalu tinggi

Universitas Pelita Harapan (UPH)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Pendidikan·Pelatihan 36 Review
BEST"Yayasan pendidikan yang bagus untuk pemula dan junior atau freshgraduate"
- Pro
- Banyak hari libur untuk pengajar dan work life balance, untuk karyawan mendapat kesempatan potongan study lanjut
- Kontra
- Sistem manajemen kurang jelas dan jenjang karir tidak jelas. Salary dalam kategori kecil dibanding perusahaan pendidikan yang lain

PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Tengah (Bank Jateng)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Perbankan·Keuangan 28 Review
BEST"perusahaan yang baik untuk mencari pengalaman dan pembeljaran di bidang perbankan."
- Pro
- ilmu perbankan yang cukup, lingkungan kedaerahan dan tidak banyak aturan, suasana pekerjaan yang santai.
- Kontra
- status pegawai masih kontrak selama kurang lebih tiga tahun, harus melaukan tes lagi untuk menjadi pegawai tetap walaupun kinerja selama tiga tahun baik namun tidak menjamin.

PT Danamas Insan Kreasi Andalan (DIKA)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Perbankan·Keuangan 14 Review
BEST"perusahaan yang cukup mudah untuk masuk dunia marketing terutama mahasiwa"
- Pro
- benefit gajinya lumayan untuk freelance karena pekerjaannya sangat flexible dan bisa dimana saja
- Kontra
- sulit mendapatkan costumer karena harus bisa menyampaikan produk dengan baik dan pinter menargetkan costumer

BEST"Bagus untuk mengawali karir, gaji standart, jenjang karir kurang, workload besar"
- Pro
- Senior, atasan baik dan banyak sharing ilmu, cocok untuk teknik mesin yg hobi untuk improvement
- Kontra
- Workload berlebih, uang lembur sedikit, banyak kerja lapangan yang kadang terlalu berat untuk fisik, tdk ada perbedaan d3 dan sarjana