
BEST"Perusahaan yang cocok sebagai batu loncatan dan untuk mencari pengalaman kerja"
- Pro
- Overtime berlimpah dan bebas, atasan yang tidak terlalu menuntut. jam kerja yang santai
- Kontra
- Tingkatan karier yang stagnan dan pekerjaan yang berulang ulang sehingga menimbulkan kebosanan dan kejenuhan

BEST"Perusahaan yang sedang berkembang mau menerima non pengalaman dan mau mengajarkannya, sangat bangus."
- Pro
- sangant cocok untuk para pemula mencari pengalaman dan pengembangan skill, bpjs dan tunjangan lainya ada
- Kontra
- perlakuan sesama karyawan tidak adil, sesama staff tapi staff yang lebih tinggi lebih diutamakan begitu juga dengan over time, dan untuk gaji junior dan senior berbeda

BEST"anak perusahaan bumn karya ptpp, kontraktor ber basis heavy equipment"
- Pro
- perusahaan kontraktor berbasis heavy equipment, tempat yang baik untuk belajar segi pengalaman, untuk sistem masih diusahakan
- Kontra
- pergantian manajemen setiap 4 tahun sekali dengan perubahan extreme dalam manajemen internal membuat perusahaan belum memiliki grand plan yang jelas

BEST"Perusahaan ini bagus etos kerjanya dan dan memberikan karyawan kebebasan untuk berinovasi"
- Pro
- Etos kerja yang bagus,nilai kejujuran yang di junjung tinggi,perusahaan memberikan perhatian lebih kepada karyawan nya
- Kontra
- Pengawasan pimpinan yang terbilang ketat,jam kerja nya tidak menentu,banyak lembur

ESQ Leadership Center (ESQ Way 165)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Pendidikan·Pelatihan 4 Review
BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir, menggali ilmu dan pengalaman, dan meningkatkan spiritualitas diri anda"
- Pro
- Benefit asuransi BPJS kesehatan, insentif konsumsi dan dukungan komputer / laptop untuk bekerja,
- Kontra
- Jenjang karir yang kurang jelas dikarenakan perusahaan pribadi, harus lebih menggali dan mendekat kepada senior atau atasan, gaji yang kurang kompetitif

BEST"magang / kerja paruh waktu untuk mencari pengalaman kerja sembari kuliah"
- Pro
- pengahasilan lumayan, rata rata. pengalaman kerja menarik. di training dan dibiasakan dengan sistem kerja yang rapih. dapat pengalaman management yang baik.
- Kontra
- perusahaan perseorangan. pengembangan manajemen di tingkat manajerial kurang. selebihnya baik saja tidak masalah

PT Kawasan Industri Jababeka Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Bangunan·Konstruksi 6 Review
BEST"Perusahaan yang bagus untuk yang ingin mengembangkan diri tentang kompetensi kawasan industri"
- Pro
- Benefit kesehatan lengkap, kesempatan pengembangan karir terbuka bagi karyawan karena dalam masterplan pengembangan perusahaan cukup banyak
- Kontra
- diatas 50% karyawan merupakan karyawan lama yang terbawa pola kerja lama, generasi milenial mungkin kurang cocok.

BEST"Tempat yang sangat bagus untuk melatih keterampilan kerja khususnya freshgraduate"
- Pro
- Karyawan yang lulus probation selama 3 bulang langsung diangkat menjadi karyawan tetap. Budaya kerja yang disiplin juga sangat bagus untuk diterapkan
- Kontra
- Banyak peraturan yang kadang tidak masuk akal, kesempatan pengembangan karir juga tidak ada, karyawan tidak diberikan pelatihan untuk meningkatkan softskill, manajemen juga terkadang terlalu lama mengambil keputusan.

BEST"Untuk lulusan fresh graduate SMK Teknik Bangunan biasanya menjabat sebagai Drafter yang pekerjaanya menggambar teknik dan untukn S1 Sipil biasanya dibutuhkan lulusan Sipil yang ngerti hidrologi dan hidrolika atau istilahnya Sipil Air atau Sipil Basah karena sebagian besar proyeknya adalah masalah infrastruktur dan pengendali banjir
Perusahaan ini sangat sering dapet pekerjaan diluar jawa untuk kebutuhan survey dan mencari data proyek dan hal ini merupakan salah satu hal yang sangat saya suka karena kerja di lapangan sekalian explore indonesia sangat cocok buat jiwa petualang
Perusahaan sangat fleksibel sekali dalam urusan apapun, karena masih ada nuansa kekeluargaan jadi kendala apapun bisa di obrolin
Oia satu lagi yang bikin saya tenang dan terasa comfort zone banget karena kita bisa ibadah shalat dhuhur dan ashar di masjid deket kantor, selain kerja dapet ibadanya juga bro..."
- Pro
- Budaya kerja enak buat yang mau nyari pengalaman, Dapet Tunjangan Kesehatan, Asuransi, JHT (tergantung masa kerja), Transportasi, Mess, Bonus Tahunan, THR dan Ongkos Mudik
- Kontra
- Kebijakan kantor yang berubah-ubah sedikit mengganggu produktifitas kerja, tidak ada pelatihan untuk karyawannya sebagai sarana meningkatkan skill, tidak ada liburan kantor

Universitas Satya Negara Indonesia (USNI)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Pendidikan·Pelatihan 2 Review
BEST"Universitas yang bagus untuk memulai karir dan pengalaman dibidang pendidikan"
- Pro
- Jika kinerja bagus, 1 tahun bekerja sudah diangkat pegawai tetap. Jobdesk yang diberikan sesuai dengan perjanjian awal kerja
- Kontra
- Sulit mengutarakan ide ke atasan, gaji kurang memuaskan, sistem manajemen kurang tertata sehingga kesejahteraan staff terasa kurang