BEST"Perusahaan yang cukup bagus untuk fresh graduate memulai karier dan mengembangkan diri secara profesional"
- Pro
- Banyak Benefit yang didapat mulai dari BPJS hingga uang transport dan sistem ketenagakerjaan yang bagus sehingga menjauhkan karyawan dari praktek diskriminasi manajemen
- Kontra
- Teralu banyak politik kantor yang membuat suasana bekerja menjadi tidak nyaman dan menggangu flow kerja
BEST"Perusahaan bagus untuk memulai jenjang karier karena didukung oleh pekerja senior yang baik"
- Pro
- Gaji dibagikan tepat waktu dan lumayan besar untuk kita yang tinggal di wilayah bandung
- Kontra
- sulit mendapatkan jenjang karir dan kebutuhan lain seperti uang makan siang dan uang transportasi
PT Ga Tiga Belas (Toko Gunung Agung)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.4
Ritel·Distribusi 7 Review
BEST"Suasana kerja yang nyaman dan bersih, dapat mengetahui alur kerja dari awal hingga akhir"
- Pro
- Jam kerja yang dengan penjadwalan yang fleksibel sehingga bisa memilih shift pagi atau siang sesuai dengan situasi dan kondisi kerja saat itu
- Kontra
- perputaran pekerja yang agak cepat. sehingga perlu penyesuaian dan sering training mengenai alur stok dan services
BEST"PERUSAHAAN TERSEBUT MEMBERIKAN SAYA PENGALAMAN BERHARGA DALAM MEMULAI KARIR, TERUTAMA DALAM BIDANG PERBANKAN."
- Pro
- PERUSAHAAN MEMBERIKAN JAMINAN ASURANSI KESEHATAN DAN TUNJANGAN LAIN SEPERTI TUNJANGAN HARI RAYA. KESEJAHTERAAN KARYAWAN SANGAT DIPERHATIKAN. DAN PERUSAHAAN TERSEBUT SANGAT MEMPERHATIKAN STANDAR PELAYANAN TERHADAP NASABAH
- Kontra
- PEMBAYARAN UPAH KARYAWAN MASIH TERHITUNG RENDAH DIBANDING BEBERAPA PERUSAHAAN LAIN. DAN MASIH LONGGAR DALAM MENGATASI KECURANGAN KARYAWAN.
BEST"Perusahaan yang sangat memperhatikan karyawan baik dari segi tunjangan maupun pengembangan diri"
- Pro
- Tunjangan karyawan yang lengkap Jenjang karir yang masih besar peluangnya Lingkungan yang kekeluargaan CEO dan COO sangat peduli terhadap karyawan Sistem kerja yang flexible tetapi tetap menerapkan target yang jelas
- Kontra
- Perbedaan pendapatan yang kadang cukup jauh antara pekerja yang baru bergabung di perusahaan dengan yang sudah lama di perusahaan
BEST"Perusahaan yang baik untuk orang yang butuh pengalaman kerja. Maufaktur spare parts motor dan mobil."
- Pro
- Lingkungan kantor yang teduh dan rindang. Dapat melepaskan kepenatan sejenak saat istirahat atau setelah pulang. Makan siang disediakan untuk semua karyawan, setara baik pimpinan maupun bawahan. Dapat ilmu banyak dari pemagangan dan dibimbing oleh atasan yang baik.
- Kontra
- Butuh ekstra kehati - hatian di sekitar wilayah produksi. Masih menggunakan mesin - mesin produksi lawas. Kerja keras memenuhi target.
BEST"Perusahaan yang cocok untuk mengawali karir konsultan l, bagus untuk freshgraduate"
- Pro
- Perusahaaan yang bagus untuk mengawali karir sebagai konsultan SAP, diberikan pengetahuan dan training sebelum terjun ke client atau dunia SAP.
- Kontra
- Untuk entry level alias fresh graduated, harus bisa speed up dan catch up terhadap kebutuhan project
BEST"perusahaan yang bagus untuk meniti karir awal dibidang IT dan telekomunikasi"
- Pro
- Memberi kesempatan belajar banyak terutama bagi freshgraduate, gaji awal tinggi, lingkungan yang sangat santai
- Kontra
- lembur, beban kerja tidak stabil, rawan phk, sulit jadi karyawan permanen, kesulitan komunikasi dengan TKA
BEST"PERUSAHAAN BESAR YANG SANGAT BAGUS , PROFESIONA L KERJA , KERJA TEAM YANG SOLID , PENUIH DUKUNGAN , DAN SALING SUPPORT"
- Pro
- SANGAT MEMBANTU BAGI , BANYAK SEKALI PENGALAMAN YANG DI DAPAT , KERJA TEAM PROFESIONAL , SANGAT TEPAT DAN KONDUSIF
- Kontra
- PEKERJAAN TERLALU DETAIL , UNDERPRSURE SANGAT TINGGI , KEAKURATAN SANGAT DIPERLUKAN , DETAIL PELAPORAN YANG SANGAT RINCI , DATELINE YANG KETAT
PT Kreasi Online Indonesia (Suit Media)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.4
Komputer·IT 14 Review
BEST"Perusahaan yang cocok untuk mengawali karir di bagi developer baik web maupun mobile"
- Pro
- bagi yang mengawali karir akan sangat membantu mendapatkan skill skill baru dan mendapatkan gambaran budaya kerja industri
- Kontra
- Jam kerja terlalu fleksibel sampai dapat bekerja di setiap waktu siang maupun malam hari