BEST"Perusahaan IT yang cukup baik untuk pengembangan karir dan relatif cukup sustain"
- Pro
- Work life balance, friendly environment, career path nya sangat jelas, para petinggi cukup terbuka dengan kondisi perusahaan.
- Kontra
- Medical benefit kurang memuaskan, untuk karyawan non jakarta kurang begitu di manage oleh tim management
BEST"Perusahaan ini membuat karyawan giat bekerja dan berinovatif terhadap karya-karya setiap pegawai/karyawan"
- Pro
- Kesehatan ditanggung oleh perusahaan, pelayanan yang sangat baik, gaji memuaskan
- Kontra
- Kesulitan yang saya dapat yaitu ketika berkomunikasi dengan ketua seksi yang tidak bisa menerima pendapat dari bawahan
BEST"cocok untuk yang ingin long term bekerja karena perusahaan BUMN"
- Pro
- untuk yang saya lakukan, bisa hybrid dan fleksibel dalam bekerja karena saya ditugaskan hanya untuk menjalankan dan mengupdate aplikasi custom yang dibuat oleh project Pupuk Kalimantan Timur
- Kontra
- untuk karyawan kontrak, benefit yang didapat tidak seperti dari rekrutement bersama, jadi kalau mau coba masuk lebih baik lewat jalur rekrutmen bersama BUMN
BEST""Perusahaan multinasional yang bergerak di bidang energi. Saat ini merupakan provider minyak terbesar di Indonesia dan provider energi terbarukan Geothermal yang cukup besar di Indonesia.""
- Pro
- Work life balance, attractive salary and benefit, Suasana kerja nyaman, good training module, clean governance culture, excellent HES culture
- Kontra
- Remote site, management culture, smoke hazard every year in location, bonus depend on oil price, too big organization, quite long burreaucracy.
Kepolisian Negara Republik Indonesia - Polri
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 4.3
Institusi·Asosiasi 19 Review
BEST"Institusi yang hebat adalah yang dimana bawahan menjalankan tugas sesuai tupoksinya serta dimana. Atasan bersifat mengayomi bawahan"
- Pro
- Gaji yang diberikan. Serta pensiunan dapat menjadi penghasilan. Dan tabungam sampai tua nanti bahkan sampai meninggal anak dan isteri masih dapat pensiunan
- Kontra
- Agar pimpinan lebih bertanggung jawab kepada anggotanya di lapangan dan tidak hanya bisa menghukum menghukum dan menghukum.
BEST"tempat magang yang baik. orang2nya sangat menghargai waktu dan sangat membantu intern"
- Pro
- benefitnya ok untuk seorang intern. banyak ilmu yang dipelajari karena mentornya keren keren
- Kontra
- tidak banyak kontra yang bisa ditulis, palingan sebagai intern hanya tidak dapat perlengkapan bekerja which is very tolerable
BEST"perusahaan yg cocok untuk magang sambil mengerjakan skripsi. banyak kesempatan dan pengalaman baru"
- Pro
- skripsi didukung sekali, waktu fleksibel. atasan baik dan ramah, orang-orang didalamanya berkompeten dalam pekerjaannya.
- Kontra
- ada bbrp oknum yang berperilaku kurang baik ke bawahan. lembur tidak dibayar. tidak semua anak magang mendapatkan kewajiban dan hak yang sama
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir apalagi untuk fresh graduate"
- Pro
- Benefit atau tunjangan yang diberikan lumayan bagus, perusahaan yang masih dapat bertumbuh lagi kedepannya
- Kontra
- Gaji masih berada di bawah perusahaan sejenis atau kompetitor, asuransi kesehatan masih BPJS
BEST"Perusahaan yang cukup baik dan memiliki jenjang karir disertati berbagi tunjangan kinerja"
- Pro
- Terdapat berbagai tunjangan, BPJS, dsb. Kultur perusahaan ini cukup kekeluargaan. Lingkungan kerja juga cukup modern
- Kontra
- Atasan sedikit kolot, mungkin karena banyak direksinya para generasi yang lebih tua yang terkadang otoriter
BEST"Perusahaan Mature, Sustain, GCG, saya rekomendasikan untuk para pencari kerja"
- Pro
- Lingkungan kerja, pekerjaan, dan atasan bagus Fasilitas kesehatan bagus Kesejahteraan karyawan lumayan untuk level staff biasa (tergantung start pendidikan awal ketika masuk dan perkembangan karir)
- Kontra
- beban kerja belum merata overtime tidak dihitung penilaian kinerja kurang terasa adil untuk para non struktural