BEST
"Tidak adanya jenjang karier yang jelas, dibutuhkan bimbingan, support dari atasan untuk kejelasan langkah kerja kedepannya bagi karyawan, memperhatikan kebutuhan operasional kerja karyawan."
- Pro
-
Bisa karena terbiasa, jam kerja yang on time akan menciptakan kebiasaan yang baik.
- Kontra
-
Kurangnya kesejahteraan karyawan, seperti tidak adanya fasilitas tunjangan kesehatan bagi karyawan atau sejenis jaminan keselamatan buat anak lapangan (marketing)
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Sistem manajemen harus diperbaiki, karena sistem yang baik akan menghasilkan tenaga kerja yang profesional.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Tidak merekomendasikan perusahaan ini.