BEST
"Tingkat disiplin tinggi, teman kerja yang ramah, lingkungan yang baik, serta proses rekuitmen yang mudah. Namun bagi Anda dengan fisik yang mudah sakit sebaiknya tidak melamar karena pekerjaan yang begitu sibuk dengan tenaga terutama bagian kasir."
- Pro
-
Lingkungan kerja yang nyaman, juga proses rekuitmen yang sangat mudah.
- Kontra
-
Gaji lembur biasa saja, terlalu menguras tenaga terutama bagian kasir karena pelanggan selalu banyak, juga waktu kerja tidak tetap.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Saya harap bisa lebih menghargai waktu pekerja, juga managemennya agar diperbaiki lagi.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan berkembang.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!