BEST
"Perusahaan yang bagus dalam memulai karir dari nol, karena disini banyak proses pembelajaran."
- Pro
-
Benefit cukup menarik, memperhatikan kesehatan karyawan, masih ada keseimbanngan antara pekerjaan dan keluarga. Hubungan antar sesama karyawan sangat terjaga dengan erat.
Jenjang karir sangat terbuka.
- Kontra
-
Area kerja yang luas, mencakup area Kalsel dan Kalteng. Sehingga cukup sering melakukan business meeting di luar kota.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Potensi market dan SDM masih bisa ditingkatkan untuk menghasilkan produktivitas lebih baik lagi.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan berkembang.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!