BEST
"Cocok untuk FG karena bisa bebas mengembangkan skill & memberikan masukan positif ke management untuk kemajuan & perkembangan perusahaan"
- Pro
-
Bisa menjalankan work life balance jika pandai manajemen waktu, budaya perusahaan cukup baik (karyawan mayoritas kaum Millenials), pakaian kantor smart casual / casual diperbolehkan (menyesuaikan client)
- Kontra
-
Benefit kesehatan masih kurang jelas, tidak ada lembur, sedikit ada rasa senioritas karena masukan akan pasti didengar oleh management walaupun belum tentu baik untuk semua, belum terlihat adanya tunjangan pengembangan diri, reimburse yang kurang jelas
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Harus membuat dan menjalankan peraturan yang isinya jelas & detail (dari A sampai Z) sehingga karyawan dapat mengetahui dengan jelas tentang hak dan kewajibannya, tidak ada kerancuan di dalam peraturan tersebut
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!