BEST
"Belajar banyak karena setiap designer di twister dituntut untuk bisa segalanya. Lingkungan juga mendukung untuk terus berkembang."
- Pro
-
. Fasilitas pun lebih dr cukup untuk ukuran kantor rumahan. Akan nyaman jika Anda sudah memperhitungkan resiko kerja sepadan dgn gaji Anda. Asuransi hanya bpjs kesehatan dan ketenagakerjaan. Untuk team design tidak pernah dipermasalahkan jam masuk krn malamnya akan sering lembur.
- Kontra
-
Khusus untuk designer, jgn harap bisa pulang cepat, flow kerja masih berantakan membuat tiap hari bakal lembur. Walau ada uang makan untuk lembur, tapi ngga ada bonus atau uang lembur. Meeting di siang hari membuat kerja dimulai dr sore hari dan harus beres hari itu. Berkali2 ngmg ke atasan untuk memperbaiki flow kerja ngga pernah ditanggapi. Ngga pernah ada evaluasi kerja jadi ya ngga pernah berubah flow kerja seperti ini.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Buatlah flow kerja yang baik, evaluasi setiap bulan untuk kekurangan yang mungkin bisa diperbaiki. Purchasing juga dievaluasi karena fasilitas sering telat hingga berbulan2.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!