"Interview yang saya alami untuk mengetahui seberapa paham mengenai pekerjaan saya khususnya dalam menyusun Budget, Kontrol Budget dan menyusun LK"
- Pertanyaan dan Materi Interview
-
Apa saja yang dipersiapkan untuk menyusun RAB Perusahaan dan bagimana langkah menyusun RAB?
- Saya Menjawab
-
Proyeksi Penjualan, Jumlah Modal Kerja, Alat Kerja, Persediaan, Sumber Daya Manusia, Sistem Kerja (SOP) dan di pelajari juga mengenai Realisasi Anggaran Periode Sebelumnya. Data 2 kami dapatkan dari masing masing departemen head yang berwenang. kami meeting bersama dan saya membuat draft sebagai bahan meeting. jika sudah selesai di ajukan ke direksi untuk di bahas lebih lanjut. dan finalisasi.
- Tahapan Perekrutan
-
Ujian Tertulis , Interview HR, Interview User
- Waktu Tunggu
- 1 Hari Kemudian
- Hasil Interview
-
Lulus
- Pengalaman interview
- Sedang