BEST
"Perusahan yang memberikan banyak pengalaman di bidang marketing. Budaya perusahaan yang menyenangkan. Karyawan yang kekeluargaan. Tidak adanya tekanan dari atasan. Atasan yang cukup terbuka terhada karyawan."
- Pro
-
Budaya perusahaan yang santai. Cocok bagi karyawan baru yang masih muda untuk mengembangkan karir.Karyawan yang kekeluargaan. Tidak adanya tekanan dari atasan. Atasan yang cukup terbuka terhada karyawan.
- Kontra
-
jam kerja dan SOP yang belum jelas. Gaji dan tunjangan yang asih kurang
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
manajemen harus lebih mengedepankan sistem komunikasi terhadap semua karyawan dan meningkatkan budaya organisasi
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!