BEST
"Perusahaan yang bagus untuk belajar dan memulai karir pengembangan diri , menambah pengalaman"
- Pro
-
Ada makan siang gratis kadang, terus jalan jalan kalo pas ada untung. Kalau waktu kerja lebih fleksible bisa ijin kerja karena tidak ada hrd
- Kontra
-
Perlakuan terhadap junior tidak adil, yang kerja keras ada, yang enak2 makan snack jga ada karena merasa temen bosnya dan bawaan.
Sulit menyampaikan pendapat.
Bpjs tidak ada untuk yang baru masuk. Budaya kurang ngikutin perkembangan
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Manajemen harus lebih terbuka, dan hak2 pekerja harus dibayarkan. Micro manajemen sih klo gue lihat.
Klo ùntuk divisi project kurang dekat karena jarang ada dikantor.
Tidak merekomendasikan perusahaan ini.