"Lulus dari pesantren pengen cari pengabdian yang tepat akhirnya saya mencaba melamar kelembaga pendidikan yang ada di indramayu tak ada satupun lembaga yang memenggil saya kecuali YPI Al-Irsyady, akhirnya saya di panggil untuk interview"
- Pertanyaan dan Materi Interview
-
1. siapa nama lengkap anda ?
2. dari mana asal anda ?
3. apa latar pendidikan anda/
4. lulus tahun berapa pendidikan anda?
5. apa yang menyebabkan anda ingin bergabung dengan lembaga ini?
6. motifasi apa yang anda miliki setelah bergabung dengan lembaga ini?
7. berapa gaji yang anda inginkan jika keterima di instansi ini?
- Saya Menjawab
-
1. nama saya budi suprayogo
2. alamat ds. sudimampir lor RT.08/02 kec. balongan kab. indramayu
3. latar pendidikan saya SMA berbasis pesantren jurusan IPS
4. lulusan tahun 2008
5. lembaga ini sangat pas dan cocok untuk memulai pengabdian setelah mondok 6 tahun karena sesuai dengan alam pesantren
6. ingin berbagi ilmu dengan para siswa dan menjadi teman belajar baginya serta berkontribusi mensukseskan wajib belajar 9 tahun yang dicanangkan oleh pemerintah
7. gaji yang dinginkan oleh saya hanya 700.000
- Tahapan Perekrutan
-
Interview HR, Interview User, Interview Kelompok, Interview Bahasa Inggris, Interview Debat/Diskusi, Interview Pribadi
- Waktu Tunggu
- 1 Hari Kemudian
- Hasil Interview
-
Lulus
- Pengalaman interview
- Positif