BEST
"Perusahaan yang bagus adalah perusahaan yang memberikan kesempatan kepada karyawannya untuk berkembang, seperti mendapatkan pelatihan-pelatihan untuk menempuh jenjang karirnya."
- Pro
-
Peluang untuk menempuh jenjang karir dalam perusahaan sangatlah penting. Karyawan semakin tertantang untuk giat berkompetisi dan belajar meningkatkan skill dan kompetensinya sehingga output perusahaan dapat bertahan dan meningkat.
- Kontra
-
Permasalahan di dalam dunia kerja pasti ada. Lebih banyak ditimbulkan oleh daya reseptif karyawan yang kurang akurat. Akhirnya menimbulkan dampak salah paham antar bagian.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Manajemen harus menerapkan manual dan memberikan pengawasan akan proses berjalannya manual tersebut. Dengan manual atau SOP yang baik, karyawan semakin kecil presentasenya untuk melakukan kesalahan.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan berkembang.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!