BEST
"Perusahaan yang bagus untuk prospek jenjang karir dan kehidupan mendatang."
- Pro
-
Budaya perusahaan sangat cocok untuk anak muda yang ingin menggali kemampuan dan skill yang terpendam.
- Kontra
-
Perlakuan management terhadap senior dan junior sama, terlalu banyak yang dihandle dan benefit banyak dijanjikan.
Sulit untuk mengutarakan pendapat.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Management lebih terbuka lagi terhadap staff karyawan agar bisa mendapatkan keselarasan dengan progress dan produktif yang lebih.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!