BEST
"Perusahaan yang baik untuk mengawali karier di bidang logistik dan freight forwarding"
- Pro
-
Gaji lumayan, lingkungan kerja profesional. Banyak pekerjaan sehingga menambah wawasan, pengalaman, dan tanggung jawab.
- Kontra
-
Anak magang baru tidak mendapatkan training yang baik. beban kerja cukup banyak seperti karyawan tetap. meskipun status masih magang.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Sebaiknya disediakan training yang lebih baik dan terstruktur. Pembagian kerja perlu disesuaikan agar lebih optimal.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan berkembang.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!