BEST
"Budaya kerja yang fleksibel dan cocok untuk fresh graduate atau yang minim pengalaman"
- Pro
-
Budaya kerja fleksibel. Jika tidak masuk atau mau ambil cuti mudah mengatur jadwal. Jam kerja bisa diganti kapanpun asalkan memenuhi ketentuan 9 jam/ hari. Mudah mengajukan ijin jika butuh mengurus sesuatu saat jam kerja.
- Kontra
-
Kurang bisa berkembang. Delegasi tugas kurang baik.Belum ada budaya perusahaan yang kuat. Tidak ada jenjang karier. Bertahan di satu posisi saja.
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
Pemberian pekerjaan kepada karyawan bagusnya runtut dan teratur. Pekerja tidak dioper dari task A ke task B lalu kembali ke task A lagi.
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan berkembang.
Perusahaan ini direkomendasikan untukmu!