PT Sinar Mas Agro Resources & Technology (SMART) Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 2.8
- Mudah
Manufaktur ·Kimia 210 Interview
BEST"Berjalan lancar dan menarik usernya sangat ramah dan sesuai jadwal, interview berjalan lancar"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- soft skill dan lebih teknis terkait pekerjaan di perkebunan tentang budget dan analisa biaya dan jobdec seorang ktu dalam menghandle biaya kebun
- Saya Menjawab
- kurang baik
PT Astra Agro Lestari Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 3.1
- Sedang
Manufaktur ·Kimia 54 Interview
BEST"Melamar di web, lalu dapat infromasi untuk bisa lanjut isi form lamaran, setelahnya dipangil interview user"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Perkenalkan siapa diri kamu? Apa yang kamu ketahui tentang perusahaan ini ??
- Saya Menjawab
- memperkenalkan diri dan pengalaman
BEST"Proses cepat dari apply sampai dihubungi HR dan melakukan interview"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Pertanyaan seputar diri, pengalaman jika sebelumnya pernah magang, dan minat bekerja
BEST"HR, psikotes, User biasanya tunggu 7 hari kerja, semangat yang mau interview"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- seputar case dan perkenalan diri dan latar belakang pendidikan yang kita miliki
PT PP London Sumatra Indonesia Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 2.9
- Mudah
Manufaktur ·Kimia 14 Interview
BEST"Secara umum sama seperti perusahaan lain untuk tahapan seleksi: tes umum, psikotes, wawancara hr, wawwancara user, mcu"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- pengenalan diri, posisi yang dilamar, apa yang anda ketahui tentang perusahaan ini
- Saya Menjawab
- Sesuai yang dipertanyakan
BEST"berjalan dengan lancar, disimplin, beraturan. sedikit takut dan gelisah namun semuanya berjalan dengan bbaik"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- kuliah, pengembangan diri, alasan masuk, motivasi, comextra majora ekspektasi gaji
- Saya Menjawab
- jawab dengan jujur dan seada adanya
PT Pupuk Kalimantan Timur
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 3.2
- Sedang
Manufaktur ·Kimia 19 Interview
BEST"proses interview berjalan dengan baik sesuai dengan yang diinginkan dan semoga mendapatkan hasil yang terbaik"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- pertanyaan yang ditanyakan ketika interview seputar posisi yang dilamar dan kehidupan sehari hari
- Saya Menjawab
- baik
PT Baker Hughes Indonesia
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 3.1
- Sedang
Manufaktur ·Kimia 9 Interview
BEST"Proses interview yang relatif ringkas. Hanya ada dua tahap, yaitu HireVue dan User interview. Pertanyaan hanya..."
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Salah satu yang lumayan unik adalah apa yang harus ditanyakan oleh interview tentang saya?
- Saya Menjawab
- Interviewer seharusnya bertanya bagaimana cara saya mengatur waktu untuk mengerjakan skripsi dan intern
PT Triputra Agro Persada
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 2.9
- Mudah
Manufaktur ·Kimia 29 Interview
BEST"panggilan awal sesuai dengan hasil pengumuman tes awal, beberapa yang lolos diminta untuk melakukan interview user..."
- Pertanyaan dan Materi Interview
- karena saya telah memiliki pengalaman kerja, hal-hal yang ditanyakan adalah hasil pekerjaan saya. selain itu ada juga pertanyaan keluarga dan selama kuliah
- Saya Menjawab
- saya menceritakan seluruh hal mengenai pekerjaan saya, apa yang saya kerjakan dan bagaimana hasilnya
PT Teladan Prima Group
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
-
point
- 3.0
- Sedang
Manufaktur ·Kimia 5 Interview
BEST"Interview HR -> Interview User -> Offering -> Medical Check Up"
- Pertanyaan dan Materi Interview
- Materi interview seputar lingkungan pekerjaan perkebunan, di keuangan akan di tanyakan detail terkait dengan laporan keuangan
- Saya Menjawab
- Disesuaikan dengan pengalaman