
BEST"Perusahaan yang sangat bagus untuk belajar dan mengembangkan karir. Sangat bagus untuk usia produktif"
- Pro
- Ada kesempatan karyawan tetap setelah kontrak. Tunjangan jabatan untuk posisi tertentu. Makan siang disediakan oleh perusahaan
- Kontra
- Hari bekerja dari senin-sabtu. Senin s.d. Jumat jam 7.30 - 12.00 . Sabtu dari jam 7.30 - 12.00

BEST"Grup dengan banyak company sehingga load pekerjaan sangat tinggi sekali"
- Pro
- Lingkungan yang kondusif, antar karyawan saling terbuka / tidak inklusif, bekerja dengan profesional, saling mendukung
- Kontra
- Loyalitas terhadap karyawan dinilai masih kurang, benefit hanya BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan, parkir tidak ada reimbursement

BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir dan menambah pengalaman bagi lulusan baru"
- Pro
- Mendukung pengembangan skill, menambah pengetahuan mengenai bidang industri perusahaan ini, lokasi yang strategis
- Kontra
- Perlakuan terhadap orang baru lumayan baik, sering lembur, terkadang bisa sangat macet lokasinya

BEST"perusahaan yang bagus untuk mengawali karir karena rekan kerja yang supportif dan saling membantu"
- Pro
- budaya perusahaan cukup ramah, work-life balance cukup bagus, jika kesulitan dibantu oleh rekan kerja
- Kontra
- untuk kesejahteraan full dari gaji saja untuk karyawan baru, tidak ada tunjangan lain. tidak ada makan siang misalnya atau bpjs

BEST"Perusahaan ini bukan perusahaan Farmasi. Perusahaan ini bergerak di bidang sarana pendidikan"
- Pro
- Bagus hanya untuk pemula yg belum ada pengalaman. karena mereka akan menawari gaji sesuai dengan standar UMR
- Kontra
- travelling terlalu sering dan jam kantor yg tidak tentu. tidak ada ada asuransi kesehatan

BEST"Sulit untuk pengembangan karir, apalagi untuk kalangan pendidikan S1 karena rata-rata pekerja disini bekerja untuk numpang kuliah"
- Pro
- Perusahaan yang cukup religious dan suasana rekan kerja dengan kekeluargaan yang erat. Setiap dua bulan sekali mengadakan pengajian yang di dalam acara terdapat orang yang beruntung mendapat kocokan untuk pergi umroh gratis.
- Kontra
- Tak ada kejelasan yg jelas terhadap hak-hak pegawai, semua dipaksa untuk memenuhi target kerja tanpa menghiraukan hak-hak pegawai.

BEST"Cukup baik untuk mengawali karir dan yang ingin belajar di industri maufaktur"
- Pro
- Tidak terlalu banyak tekanan Kekeluargaan dan staf-staf cukup helpful Work balance yang baik
- Kontra
- Tidak jelas jobdesk Struktur organisasi belum fix Pihak Dept lain yang mencampuri pekerjaan sehingga kurang profesional

BEST"Perusahan Yang Besar, Anak Perusahaan PT.INDORAMA TEXTILE, Memiliki cabang di Nigeria, USA, Singapore, UK, Canada, Germany etc"
- Pro
- Budaya perusahaan yang bagus,tidak begitu ketat tentang timing, sangat progressive dan terbuka.Disiplin yang lumayan tegas tetapi tidak begitu keras.
- Kontra
- Fasilitas yang di berikan tidak ada. Jenjang karir yang baik ada, tetapi membutuhkan waktu yang sangat lama untuk naik posisi.

PT Control Systems Arena Para Nusa
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 2.8
Manufaktur ·Kimia 16 Review
BEST"Kekeluargaan.. Tidak pelit dengan ilmu. Mau berbagi ilmu dengan karyawan magang dan tidak membeda2kan karyawan magang"
- Pro
- Banyak pengalaman yg sy dapatkan selama intern di perusahaan ini. Kinerja semua pegawai bagus saya kagum dgn orang2 yg bekerja di perusahaan ini
- Kontra
- Fee terlalu rendah untuk posisi intern (saya membandingkan dengan perusahaan lain) memang kekeluargaan tapi kurang lekat dlm merangkul satu dengan lainnya

PT Kedawung Setia Corrugated Carton Box
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 2.8
Manufaktur ·Kimia 4 Review
BEST"Perusahaan yang bergerak di bidang industri carton box. Cocok bagi semua lulusan, dan sarjana sangat dihargai."
- Pro
- Fasilitas transportasi untuk karyawan disediakan. Fasilitas makan disediakan. Fasilitas BPJS dan JHT diikutsertakan. Gaji selalu mengikuti UMR yg telah ditetapkan Gubernur SURABAYA.
- Kontra
- Tidak ada atau jarang libur meskipun tanggal merah kecuali idul fitri dan hari besar. Upah lembur terlalu kecil. Jenjang jabatan mulai dibatasi. Tidak ada status Karyawan tetap alias PKWT.