BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir dengan lingkungan kerja yang cukup menyenangkan"
- Pro
- Budaya perusahaan sangat cocok untuk anak muda yang mencari tantangan dan pengembangan skill
- Kontra
- Sulit untuk mengutarakan pendapat pada atasan, susah untuk mendapatkan promosi jabatan, susah untuk mengharapkan jenjang karir
BEST"menjadi awal karir di bidang industri retail fashion, dapat belajar meniti karir di bidang industri fashion indonesia"
- Pro
- cukup baik, namun kurang benefit yang diperoleh, secara lingkungan mendukung dan cukup seru
- Kontra
- sebenarnya suasana cukup nyaman hanya saja kurang kejelasan dari sistem kerjanya, fasilitas yang kurang memadai, dan akses yang agak sulit
BEST"Perusahaan ini mau menampung para para fresh graduate, bagi yang ingin mwmulai karir bisa bergabung di perusahaan ini"
- Pro
- Perusahaan ini memiliki banyak sekali mitra mitra usaha dalam jasa pengangkutan seperti wilmar, dan sistem bekerja dalam perusahaan ini bekerja secara kekeluargaan
- Kontra
- Tidak adanya asuransi kesehatan bagi pegawainya, dan jika lembur pun tidak ada uang lembur, jenjang karir dalam perusahaan ini juga tidak ada
BEST"Perusahaan yang bagus bagi siapa saja yang ingin cepat kerja. Proses masuk nya mudah dan tidak banyak persyaratan."
- Pro
- Perusahaan memberikan Jamsostek ketenagakerjaan. Pekerjaan cocok bagi anak remaja yang suka berpindah tempat dalam bekerja
- Kontra
- Gaji hanya Umk, terdapat banyak tekanan dalam pekerjaan. Perusahaan tidak memberikan Jamsostek kesehatan .
BEST"perusahaan yang membangun mental dan intregita kita secara kuat karena di bekali banyak knowledge product serta pelatihan tata cara membawa suasana nyaman kepada costumer sesuai character costumer."
- Pro
- di perusahaan ini kita mendapatkan tunjangan hari tua, kesahatan, insentif, transportasi kendaraan antar jemput yang memudahkan kita untuk aman dan teratur saat pergi dan pulang dari kerjaan.
- Kontra
- perusahaan ini banyak mencuri kecurangan dari pegawai front office, seperti kenaikan gaji yang tidak sesuai dengan masa jabatan selama bekerja di perusahaan ini. juga terlalu banyak tuntutan kepada kami untuk bekerja secara keras tapi gaji atau pendapatan tidak sesuai.
BEST"Cocok Bagi yang belum mendapatkan banyak pengalaman dibidang design khususnya dibidang retail"
- Pro
- jam kerja sangat padat, sangat cocok untuk menambah wawasan atau pengalaman kerja bagi lulusan baru
- Kontra
- tidak adanya jaminan kesehatan dan tidak adanya kejelasan akan jenjang karir bagi pekerja nya
BEST"Not a good environment to work in Jakarta for nowadays"
- Pro
- The owner is very smart in calculation and we could learn a lot about business strategy
- Kontra
- The company regulation is very bad for employee. Employee is like robot to them,
BEST"perusahaan yang lumayan untuk para pemasak laki-laki untuk mengasah skill mereka juga dapat mengetahui masakan-masakan luar negeri"
- Pro
- perusahaan memberikan kesempatan berkali-kali bagi karyaman yang belum cocok di bidang yang lain
- Kontra
- masih menggunakan sistem kontrak dan jika lembur tidak memuaskan gajinya dan banyak masalah yang dibuat perusahaan untuk menjadikan pekerja sbg budak
BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir,cocok untuk mencari pengalaman, cocok untuk batu loncatan."
- Pro
- Solidaritas sesama karyawan tinggi,kekeluargaannya bagus, tidak ada golongan senior junior.cocok untuk memulai karir.
- Kontra
- gaji telat, managemen tidak jelas, tidak ada satpam, jobdesk gak jelas, banyak kerjaan diluar jobdesk yang telah ditentukan, tidak ada hitam diatas putih.
BEST"perusahaan cukup bagus dan kuat, perusahaan yang sudah lama, perkembangannya cukup baik."
- Pro
- benefit kesehatan dan ketenagakerjaan jelas, budaya kekeluargaan dalam pekerjaan erat, hari libur dan tunjangan karyawan lumayan baik
- Kontra
- budaya kekeluargaan di level staff cukup bagus, tapi dominasi senior masih terlihat, sehingga penilaian kepada staff menjadi subyektif