
BEST"Salah satu vendor electrical ternama di dunia, termasuk di Indonesia. Memiliki range produk yang cukup lengkap. Dimulai dari high voltage, medium voltage, dan low voltage. Produk automation nya juga cukup terkenal"
- Pro
- Banyak tunjangan yang tidak ditemukan di perusahaan lainnya, sharing knowledge yang terbuka, sering diadakan training. Jam kerja juga fleksibel.
- Kontra
- susah untuk kenaikan pangkat. Tidak meratanya standar gaji untuk sales. Lama proses reimbursement

BEST"perusahaan yang bagus untuk memulai karir (fresh graduates), lingkungan yg oke untuk yg senang tantangan"
- Pro
- benefit kesehatan lengkap ( rawat jalan & inap, kacamata, over the counter medicines ), voucher taxi, banyak belajar hal2 baru
- Kontra
- sulit negosiasi mengenai perpindahan role, jenjang karir tidak begitu jelas, sering lembur, tekanan tinggi

BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir dibidang marketing, dan dapat banyak pengetahuan tentang bidang marketing"
- Pro
- budaya perusahaan sangat cocok untuk anak muda, sangat enjoy tempat kerjanya serta fasilitanya yang mendukung kerja
- Kontra
- lembur hampir setiap hari, dan terkadang harus masuk untuk mencapai benefit yang harus dicapai perusahaan

Kerja Sama Operasi (KSO) Sucofindo - Surveyor Indonesia
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.6
Pelayanan 16 Review
BEST"Perusahaan sangat bagus, terdapat insentive yang besar. Walaupun dalam kondisi pandemi, namun tetap memperhatikan karyawan"
- Pro
- Perusahaan sangat bagus, terdapat bonus yang besar. Walaupun dalam kondisi pandemi, namun tetap memperhatikan karyawan
- Kontra
- Harus siap untuk pindah divisi dan jika sedang banyak order siap digilir lembur (namun semuanya bisa disesuaikan dengan koordinator divisi masing-masing)

BEST"Perusahaan yang bergerak di bidang konstruksi dan termasuk dalam 5 besar perusahaan konstruksi BUMN di Indonesia"
- Pro
- Bagus untuk mencari pengalaman kerja dan memperoleh penghasilan bagi lulusan baru, khususnya lulusan teknik
- Kontra
- Manajemen, keuangan, serta peraturan kurang baik sehingga banyak terjadi gelombang resign pegawai yang baru

BEST"Perusahaan dengan benefit kesehatan terbaik yang pernah diberikan selama pengalaman saya bekerja di beberapa perusahaan lainnya"
- Pro
- Banyak engagement program yang menarik untuk diikuti karyawan sehingga membuat pekerjaan menjadi menyenangkan
- Kontra
- Banyaknya perubahan mendadak yang diberikan oleh manajemen sehingga harus dimaklumi dan juga ditaati

BEST"perusahaan bagus untuk mengawali karir dibidang marketing karena kita diajarkan terjun langsung dan melatih mental."
- Pro
- dibantu dan dibimbing oleh orang-orang profesional dan berpengalaman memudahkan kita untuk lebih cepat berkembang dalam hal teknis di lapangan dan ilmu secara teori.
- Kontra
- tidak adanya perlindungan yang kuat jika sewaktu-waktu terjadi kecurangan antara klien dan karyawan

BEST"Perusahaan dengan work life balance terbaik, tidak ada politik kantor"
- Pro
- Gaji dan Cuti yang sangat besar dan banyak. Tidak ada politik kantor, sistem kerja yang efisien
- Kontra
- Perubahan aturan dsri wfh ke hybrid 1 bulan 5 hari, jadi seminggu 3x

BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir sebagai bagi fresh graduate"
- Pro
- Suasana kerja nyaman, saling support satu sama lain, fasilitas kantor nyaman, susana kerja yang kekeluargaan
- Kontra
- Fasilitas karyawan kurang, gaji termasuk kecil, jenjang karir kurang jelas, status kepegawaian kontrak, stuktur organisasi perusahaan kurang jelas

BEST"perusahaan yang bagus dalam mengawali karir dan memulai batu loncatan karir"
- Pro
- benefit yang diberikan lumayan bagus dari sisi kesehatan dan tunjangan mobilitas, dan juga fasilitas kantor yang bagus dan elit
- Kontra
- employee dituntut untuk bekerja lebih keras di waktu-waktu tertentu sembaru harus banyak belajar hal-hal baru