
Lembaga Bahasa & Pendidikan Profesional LIA (LBPP LIA)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.3
Pendidikan·Pelatihan 7 Review
BEST"Perusahaan yang memiliki reputasi baik karena LB LIA sudah memiliki nama di mata masyarakat dan memiliki cabang yang tersebar di Indonesia."
- Pro
- Kekeluargaan, work-life balance yang baik, training secara berkala, saling menghormati (tidak memandang senior atau junior)
- Kontra
- Jenjang karir yang cenderung stagnan di beberapa cabang tertentu (biasanya di daerah). Bukan berarti sama sekali tidak ada peluaang untuk peningkatan karir, hanya saja terbatas.

PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.3
Manufaktur ·Kimia 87 Review
BEST"Cocok untuk fresh graduate, yang ingin mengawali karir di dunia kerja"
- Pro
- Benefit yang diberikan perusahaan untuk karyawan sudah lumayan, dikarenakan ada mess untuk karyawan dan jaminan kesehatan lainnya.
- Kontra
- Harus siap bekerja setiap saat jika terjadi masalah, jadi harus siap bekerja sewaktu waktu terjadi masalah

BEST"perusahaan yang bagus dan akan berkembang bagi para pencari kerja dan pemula"
- Pro
- lokasi yang strategis, akses mudah di capai di tengah kota. kalau pulang sering macet. tapi menyenangkan
- Kontra
- overtime dan lembur, biasanya banjir, jalanan macet, gedung yang tinggi takut ketinggian dan tempat cari makan siang susah

BEST"Bagus sekali selama bekerja disini tidak ada pressure yang terlalu tinggi"
- Pro
- Budaya perusahaan bagus dan rekan kerjanya sangat support dan supel dan saling support
- Kontra
- tidak ada bonus dan jenjang karir masih susah karena struktur organisasinya sangat minim

BEST"Perusahaan yg sedang berkembang dgn suasana lingkungan kerja yg nyaman danbersahabat"
- Pro
- Budaya kantor yang saling mendukung, loyalitas tinggi dan persaingan sehat antar sesama karyawannya
- Kontra
- Kadang lebih memilih untuk mencari kandidat external drpd memberikan kesempatan berkarir utk internal. Alasannya untuk mendapat masukan / ide2 segar.

BEST"perusahaan yang memiliki credibility baik di mata client dan memudahkan kita untuk tumbuh mengembangkan diri"
- Pro
- kantor yang kekeluargaannya sangat melekat dan tidak ada gap antara bos juga karyawan
- Kontra
- gaji kecil, sering lembur, bahkan standby sampai hampir 24/7, atau bahkan pada saat ada keperluan keluarga

BEST"Konsultan pajak yang bagus untuk memulai karir di bidang konsultan pajak"
- Pro
- Lingkungan kerja yang menyenangkan dan kekeluargaan. kesempatan terbuka untuk berkembang dan jenjang karir yang jelas. Outing setiap tahun untuk seluruh level karyawan.
- Kontra
- turn over karyawan yang cukup tinggi terutama di level junior dan sering lembur

BEST"Perusahaan asing yang bagus.. mensejahterakan karyawan.. professional..fleksibel dalam jam kerja"
- Pro
- Benefit yg diberikan cukup memuaskan karyawan Dr segi asuransi kesehatan sMpe tunjangan lembur pun di berikan
- Kontra
- Banyak karyawan yang di PHK karena lbh mempercayakan pd accenture.. bisa lebih percaya kepada karyawan khususnya warga negara indonesia

BEST"Perusahaan yang baik dan sangat dikenal baik dilingkup Real Estate."
- Pro
- Memberikan kesempatan anak magang untuk benar-benar "bekerja". Diturunkan langsung untuk mensortir cv, menghubungi kandidat dan melakukan asessment psikologi.
- Kontra
- Uang transport yang sangat kecil untuk level perusahaan ini. Selain itu, terkadang HR juga harus mengurus recruitment untuk kantor Surabaya dan Kokas.

BEST"Perusahaan yg cocok untuk pemula yg belum matang "no experience""
- Pro
- Budaya perusahaan sangat kekeluargaan, antara manajemen dan staff. rekan rekan kerja juga sangat membantu, apalagi jika ada anak baru. friendly untuk anak anak baru yg gak ada background dan "belum mateng". as long as, mau belajar dan bisa diajarin.
- Kontra
- karena perusahaan kecil, cenderung sulit untuk megembangkan karier. tapi tidak menutup kemungkinan tersebut. terkadang suka ada salah perhitungan untuk gaji, tapi sangat terbuka untuk mengoreksi setelah kita lapor. Budaya masih agak old school, tapi dalam arti yg baik ya. Berasa kaya working in a bubble. bubble nya feels like 2000 an something.