BEST"Perusahaan kecil yang bagus untuk memulai karir di budang media atau jurnalistik"
- Pro
- Karyawan lain sangat membantu kinerja karyawan. Deadline yang diberikan tidak terlalu ketat. Lingkungan kerja santai, bisa memakai kaos ke kantor
- Kontra
- Transparansi keuangan sangat buruk, direktur selalu berkata bahwa perusahaan merugi padahal untung yang di dapat. Gaji yang ditawarkan sangat buruk
BEST"Perusahaan yang bagus untuk entry level/fresh grad, menambah koneksi dan jaringan. Banyak kesempatan bertemu orang penting dalam dunia bisnis dan c-level"
- Pro
- Menambah pengalaman, koneksi, dan jaringan dengan pelaku bisnis, perusahaan lain, dan orang-orang penting di dunia bisnis.
- Kontra
- Jenjang karir tidak jelas, nyaris tidak ada. Tidak ada bonus. Gaji dan fasilitas standar
BEST"penerbitan multi media masa depan dengan networking news dan penerbitan print, on-line"
- Pro
- remunerasi yg baik, dan budaya kerja team work mempunyai jaringan koporasi yg besar dan tersebar di indonesia dan permodalan yg cukup baik.
- Kontra
- cara kerja yg kurang progressive manajemen lama kadang masih di rasakan rajin malas sama saja
BEST"Perusahaan yang bagus jika ingin mengawali karir di bidang digital strategy"
- Pro
- Budaya yang ada di dalam perusahaan cukup hetic dengan ke barat baratan - the big boss is expatriat
- Kontra
- manager system karyawan yang kurang teratur dan tunjangan yang masih kurang kompetitif kurang responsible terhadap karyawan
BEST"Perusahaan yang tepat untuk belajar tentang media, terutama untuk yang ingin belajar menjadi penulis entry level."
- Pro
- Mentor yang sangat mendukung anak buahnya, kesempatan belajar yang luas, berkesempatan mendapatkan relasi yang luas di Kota Malang
- Kontra
- Manajemen tidak tertata dengan baik, gaji dibawah standar UMR, kurang adanya perhatian kepada newcomer yang masuk, tidak ada uang makan
BEST"Perusahaan yang bagus jika menginginkan fleksibilitas waktu dan juga fresh graduate yang menginginkan pengalaman"
- Pro
- Budaya perusahaan adalah kekeluargaan. Pimpinan memosisikan diri sebagai partner yang nyaman untuk diajak berdiskusi dan memoles skill
- Kontra
- karena adanya fleksibilitas waktu maka kadang pekerjaan sangat mendadak deadlinenya sehingga tidak dapat dicicil dan harus selesai dalam waktu sesingkat mungkin.
BEST"tempat magang asik, tapi tidak terlalu banyak kerjaan yg dikasih ke anak magang"
- Pro
- kerja santai, hanya bantu bantu event, telfon client dan ketemu client, jam kerja flexible
- Kontra
- not challenging, tidak mendapat fee, jarang diberikan kerjaan yang menantang, hanya melihat2 event dan menunggu perintah saja
BEST"Perusahaan yang bagus untuk lulusan baru namun tidak untuk waktu pencari kerja berpengalaman"
- Pro
- Suasana kerja yang nyaman dan bersahabat, tidak ada batasan antara atasan dan bawahan disini
- Kontra
- MAnajemen yang buruk. Reimburse lama, SDM yang kurang memadai, tidak ada nya keseimbangan kerja antar departemen jika ada satu departemen yang sangat santai ada juga departemen yang personilnya selalu lembur, kualitas kerja yang terlihat tidak maksimal
BEST"Good Company, lumayan untuk memulai karir dan fresh graduate di bogor cukup bersaing"
- Pro
- cukup lumayan, dapat banyak ilmu, menambah pertemanan, menambah wawasan dan sosial, karyawan kantor ramah dan baik
- Kontra
- gaji yang kecil, tekanan pekerjaan cukup banyak, manajemen sedikit pelit, event dengan anggaran minim
BEST"okelah untuk freshgrad anak informatika yang baru ingin memulai dunia kerja"
- Pro
- Kerja Santai banget dan tidak begitu dipressure juga untuk kerjaanya dan tidak pernah lembur
- Kontra
- Jenjang karir sangat sulit disini hampir tidak ada kepastian dan gaji yang kecil dan sulit untuk naik meskipun UMR naik