
BEST"Perusahaan yang bagus untuk belajar dan menimba ilmu, serta mendapatkan pengalaman lapangan yang lain dari biasanya"
- Pro
- Asuransi kesehatan , teman kerja yang friendly, dapat uang lembur, mendapat uang transportasi, mendapat uang akomodasi apabila bekerja di lapangan
- Kontra
- belum adanya kontrak pasti selama bekerja disana, kebanyakan menggunakan pihak ke 3 , atau perusahaan out sourecing,management kurang baik

BEST"perusahaan yang bergerak di bidang telekomunikasi yang berada di daerah sudirman"
- Pro
- karyawan nya menyenangkan dan beberapa ada yang bisa diajak kerja sama demi kemajuan dan kelancaran pekerjaan tim dan perusahaan
- Kontra
- - beberapa karyawan ada yang suka manja dengan keinginan terkadang diluar batas wajar. - beberapa karyawan yang baik suka telihat buruk/kurang baik dan sebaliknya

BEST"Bekerja jadi sopir adalah kuntci sebuah kesuksesan kita semua supaya sukses membucin"
- Pro
- bagus untuk tunjangan dan bonus serta mendapat banyak pengalaman dan juga bisa untuk beli marugame
- Kontra
- tidak di cover jaminan pekerjaan apabila sudah bekerja lebih dari 1 tahnun saya setiap hari minum air putih

BEST"Perusahaan dengan Bisnis yang bagus dan salah satu anak perusahaan PT Pertamina"
- Pro
- Budaya kekeluargaan tinggi, tidak menemui kesulitan karena saling kerjasama tim, mudah beradaptasi dengan budaya perusahaan
- Kontra
- mementingkan birokrasi, status karyawan kontrak koperasi, masih sarat dengan KKN dalam mencari talent

BEST"Magang oleh forum human capital indonesia di program magang mahasiswa bersertifikat di PT. Pelindo Logistic cucu perusahaan dari PT Pelindo III"
- Pro
- Belajar mandiri, magang berbayar, kondisi baik, uang makan, uang tranport dan uang jajan perbulan
- Kontra
- Untuk pemagang kurang ada arahan setelah pengenalan company di PT. Pelindo Logistic, pemagang harus mandiri untuk belajar

BEST"bagus sekali semuanya terkait keseluruhan, semua sudah sangat baik sekali. lanjutkan"
- Pro
- sangat baik sekali, dari sisi pendapatan lingkungan, fasilitas terjamin. semua tertata dengan baik dari sisi manajerial
- Kontra
- perlu ditingkatkan kolaborasi antar instansi, dan nilai nilai kementerian keuangan harus terus dijaga selalu

BEST"Budaya perusahaan yang menjunjung tinggi regenerasi dan kaderisasi yang intensif menciptakan quality control yang baik"
- Pro
- Rekan kerja yang supportif, gaji yang relevan, dan program kerja yang profesional
- Kontra
- Perusahaan kurang memberikan fasilitas penunjang perkerjaan bagi pegawai kelas bawah

BEST"Perusahaan yang bagus untuk anak magang mencari pengalaman praktik kerja lapangan."
- Pro
- Magang diberi tunjangan berupa uang makan satu kali. Pegawai ramah dan terbuka kepada orang baru.
- Kontra
- Tidak ada intensif berupa uang tunai untuk anak magang. Tidak ada penjelasan jobdesc. Kita harus lebih proaktif sebagai anak magang.

BEST"Perusahaan yang bagus untuk memulai karir. Setiap 3 bulan selalu diadakan rolling, mengakibatkan para staff dapat belajar di segala bidang."
- Pro
- Produk gratis untuk staff. Lingkungan kerja nyaman. Santai namun tetap mengacu pada performance.
- Kontra
- Benefit untuk staff kontrak kurang sesuai dengan pekerjaan yang ada. Tidak ada jaminan asuransi (non bpjs). Tidak ada bonus untuk karyawan kontrak. Overtime allowance juga kurang sesuai.

BEST"Perusahaan yang bagus untuk mengawali karir dibidang Quality control junior"
- Pro
- Benefit kesehatan yang di berikan lengkap,serta asuransi keluarga,lembur bpjs dan kesehatan yang lainnya
- Kontra
- Perlakuaan atasan tidak adil terhadap bawahannya, seharusnya atasan lebih harus adil terhadap bawahan ataupun sesama propesi