Profil PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk
PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk adalah salah satu perusahaan perkebunanan tertua, dengan sejarah sejak 1911 ketika NV Hollandsch Amerikaanse Plantage Maatschappij untuk pertama kali membuka perkebunan karet di Kisaran, Sumatera Utara. Tahun 1986, perusahan ini diakuisisi oleh Bakrie and Brothers dan kemudian diganti menjadi PT Bakrie Sumatera Plantations. Pada tahun 1990 ditandai sebagai saat penting yang bersejarah yakni dengan berhasilnya PT Bakrie Sumatera Plantations tercatat di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya.
Website | |
---|---|
www.bakriesumatera.com | |
Alamat Perusahaan | |
Komplek Rasuna Epicentrum, Bakrie Tower Lantai 18-19 Jl. HR. Rasuna Said Jakarta 12960 | |
Sektor Industri | Direktur |
Manufaktur ·Kimia | M. Iqbal Zainuddin |