"Test dilakukan dengan cara sistem rekrut dikampus, perusahaan langsung membuka Interview di kampus, tes yang dilakukan dengan sistem gugur, tes yang dilalui yaitu psikotest,Akademik,wawancara,medical check up. Setelah d nyatakan lulus akan melakukan trening selama 6 bulan."
- Pertanyaan dan Materi Interview
-
Pengalaman Organisasi selama kuliah, nominal gaji yang diharapkan, bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja perusahaan.
- Saya Menjawab
-
Pernah menjabat pengurus inti dibeberapa organisasi kampus, spt: Anggota DPM, salah satu Pendiri Pers Mahasiswa, Anggota pengurus BEM Fakultas, Pengurus unik kegiatan Fakultas bagian seni, dan Pengurus Inti Mahasiswa Pecinta Alam. Nominal Gaji 4jt, bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja di Indonesia.
- Tahapan Perekrutan
-
Ujian Tertulis , Ujian Bakat/Kepribadian, Ujian Keterampilan, Interview HR, Medical Check-up
- Waktu Tunggu
- 14 Hari Kemudian
- Hasil Interview
-
Lulus
- Pengalaman interview
- Sedang