Profil Krisna Oleh-Oleh Khas Bali
Menyadari cukup banyaknya minat konsumen dengan produk yang dimiliki Krisna Oleh – Oleh Khas Bali satu di Jalan Nusa Indah dan potensi pasar yang besar, maka kemudian terealisasilah Krisna Oleh – Oleh Khas Bali di Jalan Nusa Kambangan 160 A Denpasar pada tanggal 16 Mei 2008 yang mengawali gaung kesuksesan besar Anom.

Website | |
---|---|
www.krisnabali.co.id | |
Alamat Perusahaan | |
Jalan Nusa Indah No. 66 Denpasar, Bali | |
Sektor Industri | Direktur |
Ritel·Distribusi | Gusti Ngurah Anom |