"Sebagai perusahaan asing Jepang, seleksi karyawan sangat detail. Namun Interview dilakukan sangat tingkas bila dibandingkan dengan perusahaan lokal lainnya. Proses hanya interviee bersama user dan direksi, negosiasi gaji, persetujuan konyrak"
- Pertanyaan dan Materi Interview
-
Pertanyaan yang harus siap menjaeab:
1. Latar Belakang (pribadi, pendidikan, karir)
2. Pengetahuan tentang masalah ekonomi dan akuntansi yang berlangsung
3. Prosedur-prosedur kegiatan bisnis di Indonesia
- Saya Menjawab
-
1. Menjelaskan secara rinci mengenai latar belakang pribadi baik keluarga, latar belakang pendidikan semenjak sekolah dasar sampai dengan kuliah, serta pengalaman karir
2. Menjelaskan kegiatan pekerjaan yang sedang dilakukan serta menjelaskan gambaran pekerjaan yang akan dilaksanakan.
3. Menjelaskan kondisi perekonomian serta peraturan-peraturan yang wajib diikuti oleh setiap perusahaan
- Tahapan Perekrutan
-
Interview User, Interview Kelompok, Interview Bahasa Inggris, Interview Debat/Diskusi, Interview Pribadi
- Waktu Tunggu
- 14 Hari Kemudian
- Hasil Interview
-
Lulus
- Pengalaman interview
- Positif