BEST
"perusahaan yang sangat bagus untuk mengembangkan keahlian dibidang pertanian. produksi berupa produk pertanuan antara lain mentimun, melon semangka dan masih banyak lagi dengan tidak hanya 1 variasi dari tiap buahnya. pemasaran 75% langsung ke korea dan sisanya di indonesia. merupakan anak perusahaan yang ada di Korea Selatan. selain itu juga dapat berkomunikasi dan bertukar pikiran langsung dengan orang-orang korea yang bekerja disini sehingga mampu memperluas pengetahuan"
- Pro
-
peraturan yang sangat ketat membuat karyawan menjadi semakin disiplin dan hubungan antar karyawan sangatlah harmonis
- Kontra
-
sistem ketenagakerjaan dan struktur organisasi kurang teratur. akses masuk ke perusahaan masih sangat kurang baik
- Pesan Untuk Pihak Manajemen
-
sudah sangat baik, tapi mungkin yang perlu diperbaiki karna sering dikeluhkan adalah akses masuk perusahaan
Perusahaan ini setelah 1 tahun
Akan tetap sama.
Tidak merekomendasikan perusahaan ini.