PT Asuransi Umum BCA (BCA Insurance)
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Perbankan·Keuangan 24 Review
BEST"Lumayan baik untuk belajar marketing asuransi buat fresh graduate. tetapi tidak untuk experienced"
- Pro
- BPJS, Asuransi kesehatan, Life balance cukup terjamin asalkan bisa memanage waktu dan rajin follow up
- Kontra
- Kurang kerjasama antar department, ketidakjelasan standard pengajuan akseptasi dan standard rate asuransi tiap properti. penentuan rate tidak jelas
BEST"Perusahaan yang sangat bisa berkembang, tim solid, kerja tim, apresiasi ok untuk karyawan"
- Pro
- Jam kerja fleksibel, fasilitas akomodasi tersedia, kerjasama tim bagus, menantang, menuntut aktif dan memberi benefit
- Kontra
- Kantin jauh, harus mau berbaur dengan tim, jam kerja fleksibel, mobilitas tinggi, dinamis
BEST"Untuk pencari kerja dan masuk ke perusahaan ini, sangat baik untuk belajar, untuk penghasilan lumayan untuk pendapatan"
- Pro
- Kesempatan belajar yang baik, budaya kerja yang baik, sebagai pengalaman kerja jika masih fresh graduate
- Kontra
- Untuk kekurangan dari segi jabatan, contohnya akan menjadi pegawai kontrak untuk beberapa waktu
PT Asuransi Tokio Marine Indonesia
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Perbankan·Keuangan 8 Review
BEST"Perusahaan dengan management yang baik, salary dan benefitnya juga bagus"
- Pro
- Gaji yang diberikan cukup oke, bonus 2-3 kali (tergantung performance), management yang bagus, serta budaya kerja yang tidak kaku
- Kontra
- Gaji jika dibandingkan perusahaan sejenis lainnya, masih kurang bersaing. Termasuk juga dengan bonusnya.
PT Chubb Life Insurance Indonesia
Daftar perusahaan yang diminati
Daftar perusahaan yang diminati
- 평점
- 3.5
Perbankan·Keuangan 2 Review
BEST"Perusahaan cukup bagus untuk mengembangkan karir. Lingkungan terasa sangat kekeluargaan"
- Pro
- Gaji yg diberikan cukup bagus. Begitu jg tunjangan. Menerapkan asas kekeluargaan, sehingga cukup nyaman lingkungannya
- Kontra
- Terkadang terjadi konflik internal. Kadang penilaian bersifat subjektif. Beberapa petinggi kurang detail, antar divisi kurang kompak
BEST"Bagus untuk mengawali karir bagi para fresh graduate dan yang ingin mencari pengalaman di dunia asuransi."
- Pro
- Terdapat tunjangan kesehatan, BPJS Tenaga kerja, Tunjangan Hari Raya dan lainnya sesuai peraturan pemerintah
- Kontra
- Subjektifitas cukup tinggi, budaya kerja BUMN masih kental karena memang perusahaan Milik pemerintah, harus pinter menyesuaikan diri di setiap unit kerja
BEST"Cocok untuk Fresh Graduate/Mahasiswa Magang yang ingin Melamar diperusahaan ini, Perusahaan terbuka untuk Fresh Graduate atau pun Mahasiswa Magang"
- Pro
- Perusahaan terbuka untuk siapa saja yang mau melamar ditempat ini atau pun mahasiswa magang bisa Magang disini dan diberikan gaji. lingkungan kerja pun nyaman
- Kontra
- gaji anak magang tidak terlalu besar, serta target yang diminta lumayan Besar kurang tersedianya sarana Ibadah
BEST"Perusahaan yang Sedang Menghadapi Tantangan untuk Terus Berkembang Setelah Tumbuh Sangat Tinggi 5 Tahun Terakhir, di Bawah Kepemimpinan CEO Baru"
- Pro
- Sangat bisa memberikan banyak pelajaran dan pengalaman dikarenakan banyak projek, inisiatif, dan pengembangan-pengembangan baru yang sedang dijalankan
- Kontra
- HRD tidak mampu tanggap terhadap perubahan organisasi yang sangat cepat sehingga sedang banyak kehilangan staff-nya di tahun ini.
BEST"Perusahaan Asuransi yang cukup terkenal dan sukses di kota kota besar"
- Pro
- Sangat cocok jika ingin ada sambilan kerja untuk anak kuliah, bu rumah tangga , maupun karyawan perusahaan lain
- Kontra
- Sulit berkembang jika tidak ada mentordan tidak ada kemauan, karena tidak ada gaji tetap
BEST"Perusahaan asuransi yang banyak memperkerjakan tenaga asing dengan basis Global HQ di Paris dan Regional di Hong Kong."
- Pro
- Sistem kompensasi dan benefit yang cukup memuaskan dan kompetitif. Menyediakan sangat banyak peluang untuk development dan training bagi para karyawannya. Struktur/sistem manajemen yang cukup rapi. Kultur perusahaan nya membimbing untuk para karyawannya dapat memberikan yang terbaik dan membangun kekompakan bersama.
- Kontra
- Work-life balance nya dapat ditingkatkan, jangan terlalu banyak lembur apalagi dengan kompensasi overtime work yang tidak jelas. Struktur peningkatan karir cukup ketat.